SuaraBatam.id - Attack on Titan atau Shingeki no Kyojin adalah salah satu manga paling sukses sepanjang sejarah. Bahkan, anime pun tak kalah populer.
Hingga saat ini, anime Attack on Titan Final Season hanya terpaut satu posisi dibawah Fullmetal Metal Alchemist: Brotherhood dalam anime terbaik sepanjang masa versi MyAnimeList.
Manga karya mangaka Hajime Isayama ini selalu dinantikan jutaan pemcaba setianya tiap perilisan terbaru. Meski belum rilis secara resmi, manga Attack on Titan begitu dinantikan hingga spoiler bertebaran dimana-mana.
Saat ini, spoiler dari manga Attack on Titan chapter 137 banyak diperbincangkan di berbagai forum mulai dari Reddit hingga Twitter.
Bahkan, tagar Attack on Titan selalu ada di urutan lima besar trending topik Twitter Indonesia. Dikutip dari laman thehiltonian.com, melanjutkan chapter 136, Armin dan Zeke berbincang bincang dalam pertemuan mereka.
Sementara, di medan pertarungan Annie yang sempat dalam bahaya berhasil selamat berkat bantuan Colossal Titan milik Bartold.
Gabi masih terus mengejar Okapi Titan dengan menembakinya, yang lantas ditebas oleh Mikasa sambil menyelamatkan Armin.
Pada Chatpter 137 nanti, kabarnya Levi akan menghabisi Zeke dan Titan Rumbling berhenti usai Jean berhasil menebas Titan milik Eren meski dia berusaha memulihkan diri, Reiner menghentikannya.
Namun, untuk lebih lengkapnya, anda bisa membaca saat manga atau komiknya secara resmi dirilis pada 9 Februari 2021 nanti.
Baca Juga: Kemkominfo: Disuntik Vaksin Covid-19 Tak Akan Jadi Tintan, Apa itu Titan?
Berita Terkait
-
Gamers! Karakter Baru Free Fire Hadir dari Anime Attack on Titan
-
Kemkominfo: Disuntik Vaksin Covid-19 Tak Akan Jadi Tintan, Apa itu Titan?
-
Cewek Curhat Punya Dosen Wibu, Soal UAS Ada "Yeager" dan "Mikasa"
-
Bikin Sedih, 5 Karakter Ini Diprediksi Tewas di Attack On Titan Season 4
-
Jadwal Tayang Musim Terakhir Attack on Titan di Netflix
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen