SuaraBatam.id - Terkonfirmasi positif Covid-19, dua warga Kabupaten Kuantan Singingi, Provinsi Riau dirawat di Rumah Sakit Awal Bros Ujung Batu, Kabupaten Rokan Hulu. Demikian dikutip dari Riau Online, jaringan SuaraBatam.id.
Kedua pasien ini berasal dari Kecamatan Kuantan Tengah, yaitu dengan inisial Ny Y (51) dilabeli pasien 701 dan Tn L (57) sebagai pasien 702. Keduanya melakukan pemeriksaan swab di Kabupaten Rokan Hulu atau Rohul, Selasa (26/1/2021).
"Saat ini keduanya tengah dirawat di RS Awal Bros Ujung Batu," ujar Juru Bicara Satgas Covid-19 Kabupaten Kuansing, Agusmandar melalui keterangan tertulis Satgas Covid-19 Kabupaten, Rabu (27/1/2021).
Data per Rabu (27/1/2021), untuk Kuansing terdapat dua penambahan kasus terkonfirmasi positif Covid-19 dan delapan pasien Covid-19 dinyatakan sembuh.
Adapun pasien Covid-19 yang dinyatakan sembuh untu wilayah ini adalah:
- NY. FF (31) warga Kecamatan Pangean
- NY. MP (28) warga Kecamatan Kuantan Tengah
- TN. RS (27) warga Kecamatan Kuantan Tengah
- TN. NH (67) warga Kecamatan Kuantan Tengah
- TN. BA (45) warga Kecamatan Kuantan Tengah
- AN. XAA (2) berjenis kelamin lelaki, warga Kecamatan Pangean
- NY. FF (31) warga Kecamatan Pangean
- NY. PN (40) warga Kecamatan Kuantan Mudik
Berita Terkait
-
Sidak ke Kepulauan Riau, Mentan Amran Bongkar 1.000 Ton Beras Ilegal: Ini Harus Diusut Tuntas
-
Komitmen Plt Gubri SF Hariyanto: 30 Blok Tambang Rakyat Kuansing Dilegalkan, Swasta Dilarang Masuk
-
Orasi di Hadapan 1.000 Siswa, Kapolda Riau: Generasi Muda Adalah Kunci Menjaga Alam dan Masa Depan
-
'Wallahi, Billahi, Tallahi!' Surat Sumpah Abdul Wahid dari Sel KPK Gegerkan Riau
-
Petaka di Pelabuhan Tanjung Buton: Jembatan Ambruk, Avanza Hanyut, dan Alasan di Balik Tragedi
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen