SuaraBatam.id - Salah satu kapal milik PT Pelni yang terus beroperasi sejak tahun 1998 adalah KM Kelud, galangan kapal ini dirancang oleh arsitek asal jerman yang bernama Jos L Meyer.
Kapal ini memiliki kapasitas cukup besar yang dapat menampung sebesar 1906 penumpang, dengan rincian kelas sebagai berikut :
Penumpang Kelas I : 144 penumpang
Penumpang kelas II: 365 penumpang
Baca Juga: Profil Kristia Budiyarto atau Kang Dede, Relawan Jokowi Jadi Komisaris BUMN
Penumpang kelas III: 594 penumpang
Penumpang kelas ekonomi: 804 penumpang.
Untuk anda yang ingin bepergian dengan KM Kelud, berikut jadwal Kapal Kelud dengan rute Batam - Medan dan sebaliknya.
Berangkat : 18 Januari 2021 Jam 08:00
Tiba : 19 Januari 2021 Jam 10:00
Baca Juga: Daftar Relawan Jokowi yang Diangkat Erick Thohir
Harga Tiket Ekonomi : Rp. 220.000
Berangkat : 19 Januari 2021 Jam 14:00
Tiba : 20 Januari 2021 Jam 16:00
Harga Tiket Ekonomi : Rp. 230.000
Berangkat : 24 Januari 2021 Jam 11:00
Tiba : 25 Januari 2021 Jam 13:00
Harga Tiket Ekonomi : Rp. 220.000
Berangkat : 24 Januari 2021 Jam 11:00
Tiba : 25 Januari 2021 Jam 13:00
Harga Tiket Ekonomi : Rp. 220.000
Berangkat : 31 Januari 2021 Jam 11:00
Tiba : 01 Februari 2021 Jam 13:00
Harga Tiket Ekonomi : Rp. 220.000
Berita Terkait
-
Mudik Lebaran 2025 Lintas Pulau? Beli Tiket Kapal PELNI Mudah di AgenBRILink!
-
BKI dan PELNI Berkolaborasi Wujudkan Transportasi Laut Berkualitas
-
Efisiensi, Pelni Tukar Rute Kapal KM Lawit dengan KM Kelimutu
-
Pelni Siapkan 60.212 Kursi Penumpang Kapal Laut Selama Libur Nataru
-
BRI Perluas Jangkauan, Jutaan AgenBRILink Siap Layani Pembelian Tiket Kapal PELNI!
Terpopuler
- Viral Video Hadirin Tak Tepuk Tangan Saat Nama Jokowi Disebut, Netizen: Orang Semakin...
- Mengintip 4 Mobil Sherly Tjoanda yang Jadi Gubernur Terkaya Indonesia
- Nikita Mirzani Tak Terima Terancam Hukuman 20 Tahun Penjara: Masa Lebih Parah dari Suami Sandra Dewi
- Ayah Kandung El Barack Sempat Telepon Keluarga Jessica Iskandar, Vincent Verhaag: Dia Harus Temui Aku Dulu
- Alat Berat Sudah Parkir, Smelter Nikel PT GNI yang Diresmikan Jokowi Terancam Tutup Pabrik
Pilihan
-
Megawati Hangestri Tampil Menawan, Red Sparks Hempaskan GS Caltex
-
Perbandingan Spesifikasi Infinix Hot 50 Pro+ vs Redmi Note 14, Duel HP 4G Rp 2 Jutaan Terbaru
-
Kisah di Balik Kedipan Lampu Strobo, Beda Warna Beda Arti
-
Perbandingan Spesifikasi Realme C75 vs Redmi Note 14, Duel Sengit HP 4G Rp 2 Jutaan
-
Buntut Ricuh Lawan Persib, Persija Jakarta Dapat Sanksi Berat, Ini Daftarnya
Terkini
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Tangkal Kawung Perkenalkan Gula Aren Inovatif untuk Pasar Lokal dan Global
-
Mengenal Songket PaSH: Transformasi Songket Palembang di BRI UMKM EXPO(RT) 2025 yang Go International
-
BRI Dukung Perkembangan UMKM Indonesia dan Meningkatkan Daya Saing
-
Beras SPHP Distop, Harga di Tanjungpinang Terancam Naik?
-
Waspada Buaya Lepas! Wisata Pantai Batam Diimbau Tingkatkan Keamanan Saat Liburan