SuaraBatam.id - Vaksin Covid-19 telah tiba di Kepulaua Riau (Kepri). Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kepri, M Bisri menyebutkan, dari total penerima vaksin Covid-19 di Provinsi Kepri, khusus untuk tenaga medis tercatat sebanyak 12.095 orang.
Rincianny sebagai berikut, Kota Tanjungpinang 2.624, Kota Batam 4.272, Kabupaten Karimun 1.120, Kabupaten Bintan 1.444, Kabupaten Natuna 919, Kabupaten Lingga 843 dan Kabupaten Kepulauan Anambas 873.
"Jadi totalnya untuk tenaga medis yang akan divaksinasi ada sebanyak 12.095 orang. Dan nantinya masing-masing nakes ini divaksinasi dua kali, bila dikalikan dua maka vaksin untuk nakes sebanyak 24.190 dosis," kata Bisri, dilansir laman Batamnews, Rabu (6/1/2021).
Sementara itu, sisanya vaksin Covid-19 ini masih ada sebanyak 810 dosis. Artinya, masih ada 405 dosis untuk orang yang akan divaksinasi dengan asumsi dua kali suntik.
Baca Juga: Seremonial Vaksin Covid-19 Dikritik Warganet: Cape Gue Jadi Rakyat
"Sisa 405 dosis ini yang nantinya akan diberikan kepada kepala OPD di lingkungan Pemprov Kepri dan juga kepada jajaran dan pimpinan FKPD di Kepri," tuturnya.
Berita Terkait
-
Kapasitas Tenda Terbatas dan Keterbatasan Anggaran, Gubernur Kepri Ansar Ahmad Sebut Wakilnya Tak Ikut Penuh Retreat
-
Drama The Trauma Code: Heroes on Call Dipuji Nakes Korea karena Hal Ini
-
Kompak Masuk Bui, Polisi di Kepri Ajak Istrinya Jual Orang ke Malaysia
-
Rumah Sakit Kapal: Solusi Inovatif Kesehatan bagi Masyarakat Kepulauan Terpencil
-
1.000 Lebih Dokter dan Perawat Tewas di Gaza, ICC Keluarkan Surat Perintah Tangkap Netanyahu
Terpopuler
- Bukti Pendidikan Penting? Beda Kemampuan Bahasa Inggris Fuji dan Mayang
- Mahfud MD Guyon soal Kasus Pertamax Oplosan, Disemprot Balik Netizen: Itu Kan Zaman Bapak Menjabat
- Hotman Paris Sindir Ahok yang Koar-Koar Soal Kasus Korupsi Pertamina: Dulu Kau Ambil Bonus Miliaran
- Gelombang PHK Kian Marak Usai Sritex Tutup, Publik Sindir Janji Gibran Buka 19 Juta Lapangan Kerja
- Agnez Mo Puji Pacar Setinggi Langit: The Most Peaceful Relationship, Sama Dia Nggak Perlu Pura-Pura
Pilihan
-
Jadwal Imsak untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 3 Maret 2025
-
Gemilang! Masih Berusia 15 Tahun, Matthew Baker Catatkan Debut di Melbourne City
-
Pensiun Dini, Wonderkid Tristan Alif Malah Latih Shin Tae-yong Academy
-
Rafael Struick Hilang Lagi H-18 Pertandingan Timnas Indonesia
-
Media inggris: Elkan Baggott Tidak Bisa Tampil
Terkini
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Tangkal Kawung Perkenalkan Gula Aren Inovatif untuk Pasar Lokal dan Global
-
Mengenal Songket PaSH: Transformasi Songket Palembang di BRI UMKM EXPO(RT) 2025 yang Go International
-
BRI Dukung Perkembangan UMKM Indonesia dan Meningkatkan Daya Saing
-
Beras SPHP Distop, Harga di Tanjungpinang Terancam Naik?
-
Waspada Buaya Lepas! Wisata Pantai Batam Diimbau Tingkatkan Keamanan Saat Liburan