
SuaraBatam.id - Peristiwa tiga mesin ATM yang terbakar beberapa hari lalu di daerah Prayun, Kundur Barat, Karimun akhirnya terkuak.
Kasus tersebut menjerat seorang teknisi ATM BNI berinisial DH. Pria berusia 29 tahun itu diamankan polisi berkaitan dengan kebakaran tiga mesin ATM daerah Prayun, Kundur Barat, Karimun.
Tersangka DH dibekuk pada 23 Desember 2020 atau sepekan setelah terbakarnya mesin ATM, Rabu (16/12/2020) lalu.
Penangkapan DH dilakukan setelah DH usai Tim Bison Satreskrim Polres Karimun bersama Polsek Kundur dan dibantu pihak BNI menyelidiki kasus ini.
Baca Juga: Pemuda Ini Nyaris Dimassa Hendak Curi Kotak Amal, Endingnya Bikin Trenyuh
Kapolres Karimun AKBP Muhammad Adenan menyebut, motif DH membakar mesin ATM karena ingin mencuri uang yang berada di dalamnya.
"Pelaku ini mengambil uang dalam ATM sebanyak Rp 810 juta." kata Adenan kepada Batamnews (jaringan Suara.com), Selasa (29/12/2020).
Guna mempertanggungjawabkan perbuatannya, DH dijerat dengan pasal berlapis, yakni pasal 187 KUHp dan padal 363 KUHP dengan ancaman di atas 5 tahun penjara.
Sebelumnya dikabarkan, kebakaran tiga mesin ATM sempat menggemparkan warga Kundur, Karimun. Kobaran api melalap tiga mesin ATM milik BNI dan BRI itu dan sempat diwarnai ledakan.
Awalnya, polisi menduga kebakaran tersebut dipicu oleh korsleting listrik AC. Namun dari penyidikan, terungkap tiga ATM itu sengaja dibakar.
Baca Juga: Diduga Hendak Curi Kotak Amal, Pemuda Gangguan Jiwa Nyaris Diamuk Massa
Berita Terkait
-
BNI Berdayakan Perempuan Disabilitas melalui Rumah BUMN Bekasi
-
Kasus Tangga JPO Daan Mogot Digondol Maling, Pramono: Jakarta Kadang-kadang Terlalu Menarik
-
Balas Dendam! Komplotan Curanmor Curi Motor Dinas Polisi di Masjid
-
Kumpulan Aksi Kriminalitas Selama Lebaran di Jakarta, Maling Emas hingga Preman Minta Jatah
-
ART Ditangkap di Mall, Usai Gasak Dolar Majikan di Hari Lebaran
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
BRI Dukung Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Tembus Pasar Global
-
Catatkan Prestasi Gemilang, Layanan Wealth Management BRI Raih Penghargaan Internasional
-
Klaster Usaha Tenun Ulos Ini Sukses Bangkit dan Berdayakan Kaum Wanita Berkat BRI
-
Go Global, BRI Bawa UMKM Binaan Ikuti Pameran Internasional FHA-Food & Beverage 2025 di Singapura
-
Jadwal Imsakiyah Batam Hari Ini, Berikut Tips Berbuka Sehat Agar Puasa Lancar