SuaraBatam.id - Warga dikagetkan dengan tiga mesin ATM yang mendadak meledak dan terbakar di daerah Prayun, Kecamatan Kundur Barat, Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau pada Rabu dini hari (16/12/2020) sekira pukul 03.30 WIB.
Dikonfirmasi terpisah, Kapolsek Kundur Utara-Barat, AKP Eddy Suryanto juga membenarkan adanya peristiwa tersebut.
"Masih olah Tempat Kejadian Perkara (TKP), nanti diinformasikan," kata Eddy, kepada Batamnews (jaringan Suara.com), Rabu (16/12/2020).
Beruntung, meski terbilang cukup besar, tidak ada korban jiwa dan api tidak merembet ke ruko atau rumah warga sekitar.
Baca Juga: Polisi Beberkan Penyebab Tewasnya 6 Tamu Korban Kebakaran Wisma di Inhil
Berdasarkan penelusuran sementara, warga yang berada tak jauh dari TKP mengaku sempat mendengar suara ledakan sebelum terjadi kebakaran.
Warga lantas mendekati TKP dan memecah kaca mesin ATM Center, setelah itu, mereka berusaha memadamkan api menggunakan peralatan seadanya.
"Ledakan kemungkinan dari mesin pendingin (AC-red), kemudian kaca pecah, lalu warga bersama-sama memadamkan api. Setelah apinya padam, saya pun langsung pulang," ucap warga yang tidak mau namanya disebut.
Hingga saat ini belum diketahui penyebab terjadinya kebaran tersebut. Kepolisian nampak memeriksa lokasi kebakaran bersama pihak bank yang menempatkan mesin ATM.
Baca Juga: 6 Korban Tewas Kebakaran Wisma Abu Tembilahan Ditemukan Bertumpuk
Berita Terkait
-
Gantengnya Suzuki Karimun Wagon R Terbaru: Lebih Murah dari Brio RS Bekas, Konsumsi BBM Setara Motor 250cc
-
Gibran Diteriaki Fufufafa saat Datangi Lokasi Kebakaran, Auto Kena Tegur Aparat
-
Bagi-bagi Susu di Lokasi Kebakaran, Wajah Lelah Gibran Jadi Sorotan: Mulai Suntuk Dipaksa...
-
Wapres Gibran Instruksikan Aparat Investigasi Kebakaran di Kemayoran, Agar...
-
Potret Gibran Tinjau Langsung Lokasi Kebakaran di Kemayoran
Terpopuler
- Gus Miftah Malu Lihat Ceramah Ustaz Maulana di TV: Gak Pantas Dakwah Pecicilan!
- Akhirnya Menang Lawan Timnas Indonesia, Kiper Vietnam: Bukan Skuad Terkuat, Fisik Mereka...
- Shin Tae-yong: Elkan Baggott Bisa Jadi Tumpuan Pertahanan Kami
- Staf Gibran Gusur Jemaah Lain di Masjid Demi Wapres Salat di Saf Depan, Buya Yahya: Haram!
- Gibran Diteriaki Fufufafa saat Datangi Lokasi Kebakaran, Auto Kena Tegur Aparat
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Rp 8 Jutaan dari Berbagai Merek, Terbaik Desember 2024
-
Dituntut 12 Tahun Bui, Harvey Moeis ke Sandra Dewi: Titip Anak-anak, Papa Bukan Koruptor
-
Pertumbuhan Ekonomi 2025 Terancam Stagnasi, Kebijakan Pajak Prabowo Jadi Kendala Utama
-
Satu Bulan Tanpa Kepastian, KMS Kembali Gelar Aksi untuk Kasus Pembunuhan Brutal di Paser
-
Salahkan Media, Natalius Pigai Ngaku Tak Tahu Soal Konflik Tambang dan Masyarakat Adat di Paser: Gimana Kita Bisa Tahu?
Terkini
-
Natal Romantis di Batam? Ada Paket Lengkap di Hotel Santika!
-
HUT ke-129 BRI: Perayaan Serentak di Seluruh Indonesia
-
Aset Tumbuh dan NPL Membaik, BRI Bagikan Dividen Rp135 Per Saham di HUT ke-129
-
Serangan Fajar Pilkada Batam: 2 Wanita Ditangkap, Anggota DPRD Diduga Terlibat
-
Kapan 12.12 Dimulai? Ini Promo Histeria Blibli 12.12 2024 yang Menarik Diketahui Termasuk Tanggal Pelaksanaan