
SuaraBatam.id - Hari belanja online nasional alias Harbolnas merupakan momen yang tepat bagi Anda untuk mencari diskon dan potongan harga.
Tidak hanya diskon marketplace, sejumlah brand lokal pun menawarkan promo potongan harga hingga 80 persen!
Apa saja? Simak rangkuman dari Suara.com berikut ini ya!
1. Harbolnas 12.12, Brand Fashion Anak Lokal Kolaborasi Demi Koleksi Baru
Baca Juga: Khusus Diskon Harbolnas, BliBli Kasih Potongan Harga Hingga 80 Persen!

Promo Harbolnas 12.12 kembali hadir untuk Anda semua, kali ini dari dua brand fashion anak lokal.
Ya, Busana bayi dan anak dengan konsep charming, klasik dan timeless memang menjadi salah satu incaran bagi banyak orangtua ketika ingin membelikan kebutuhan tersebut untuk buah hati mereka.
2. Sambut Promo Harbolnas 12.12, Brand Lokal Ini Hadiran Diskon 90 Persen!
Hypefast, sebuah startup yang fokus dalam pengembangan brand lokal di Indonesia, kembali menggelar inisiatif bersama brand lokal bertemakan 12.12 Final Local Festival.
Baca Juga: Mapemall Rayakan Harbolnas 12.12 Selama 10 Hari Penuh
Kampanye ini dilakukan untuk meramaikan gelaran tahunan promo Hari Belanja Nasional (Harbolnas) 12.12 yanga akan segera digelar.
3. Promo Harbolnas 12.12, Produk Perawatan Kulit Ini Hadirkan Edisi Terbatas
Hari belanja online nasional alias Harbolnas 12.12 hadir menjelang akhir tahun. Sejumlah produk pun menawarkan promo menarik hingga edisi terbatas.
Untuk menyempurnakan momen liburan akhir tahun, salah satu brand kecantikan lokal, Somethinc secara eksklusif meluncurkan Somethinc Glow Power Combo Set yang bisa menjadi salah satu pilihan kado akhir tahun ataupun melengkapi rangkaian produk perawatan kulit perempuan Indonesia.
4. Harbolnas 12.12, Nikmati Ragam Promo untuk Belanja Bahan Makanan
Hari Belanja Online Nasional atau Harbolnas)12.12 yang puncaknya akan diselenggarakan pada 12 Desember 2020 juga dimanfaatkan banyak orang untuk membeli berbagai bahan makanan. Tentu saja, ada berbagai promo dan diskon menarik yang sayang untuk dilewatkan.
Nah, jika kamu sudah mengincar bahan makanan dan kebutuhan pokok sehari-hari, berikut beberapa produk dan e-commerce yang bisa langsung kamu lihat sekarang juga.
5. Promo Harbolnas 12.12: Ada Diskon dari Brand Kecantikan Berikut Ini!
Pandemi Covid-19 yang membuat banyak orang lebih sering berada di rumah aja, bisa dimanfaatkan untuk merawat kesehatan dan kecantikan kulit.
Dalam rangka Hari Belanja Online Nasional (Harbolnas) 12.12 pada 12 Desember 2020 nanti, sejumlah brand kecantikan akan memberikan penawaran menarik yang sangat sayang jika dilewatkan.
6. Harbolnas 12.12 Skin Dewi Ajak Merek Lokal Lain Gelar Virtual Bazaar
Perawatan kulit menjadi kebutuhan penting bagi banyak orang saat ini. Tak hanya produk luar negeri, kini perawatan kulit dari merek-merek lokal menjadi salah satu buruan yang kian dipercaya oleh masyarakat.
Salah satunya Skin Dewi yang dikenal sebagai merek perawatan kulit berbahan dasar organik dan natural. Untuk memberikan sesuatu yang spesial dalam momen Hari Belanja Online Nasional (Harbolnas) 12.12 mendatang, Skin Dewi kembali mengadakan kegiatan live shopping mulai dari 7-13 Desember 2020.
7. Jelang Harbolnas 12.12, Jangan Lewatkan Penawaran Fantastis Semua Rp 1
Jelang Harbolnas 12.12, platform belanja Shopee menghadirkan Shopee 12.12 Birthday Sale dengan beragam penawaran menarik. Salah satunya melalui ShopeePay, penyedia layanan pembayaran digital yang mudah, aman, dan memuaskan, menghadirkan kampanye ikonik ShopeePay Semua Rp 1 dengan total voucher 12 M di berbagai brand ternama.
Berlangsung dari 1-12 Desember, kampanye ini bertujuan untuk mendorong peningkatan konsumsi nasional di tengah era adaptasi normal baru sekaligus mempertegas komitmen ShopeePay dalam memperluas adopsi pembayaran digital.
Berita Terkait
-
Serbu Promo MTIX 2 Mei 2025! Buy 1 Get 1 Film Hits Ini
-
Diskon Beras Murah Meriah! Cek Daftar Harga Promo Hypermart Sekarang
-
Promo JSM Alfamart Termurah Periode 2-4 Mei 2025: Minyak Goreng 30Ribuan!
-
Promo Pepper Lunch: Makan Enak Hemat Mulai Rp60 Ribuan!
-
Siap-Siap Serbu! Katalog JSM Alfamidi Terbaru, Minyak Goreng sampai Susu Diskon Besar
Terpopuler
- Joey Pelupessy Mengeluh Usai Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa...
- Selamat Tinggal Denny Landzaat, Bisa Cabut dari Patrick Kluivert
- Timnas Indonesia Segera Punya Striker Naturalisasi Baru? Penyerang Gesit Haus Gol
- FIFA Larang Penyerang Ini Bela Timnas Indonesia, Padahal Setuju Dinaturalisasi
- Hibah Tanah UNY Jadi Penyesalan? Pemkab Gunungkidul Geram Atlet Ditarik Biaya
Pilihan
-
Bali Blackout, Update Terkini Listrik di Pulau Dewata Padam
-
Sekolah Perintis Peradaban Magelang: Mengajar Anak Menjadi Tuan atas Diri Sendiri
-
Prabowo Bakal Kenakan Tarif Pajak Tinggi Buat Orang Kaya RI
-
Ahmad Dhani Hubungi Rayen Pono usai Dilaporkan, tapi Bukan Ngajak Damai Malah Meledek: Arogan!
-
6 Rekomendasi HP Mirip iPhone, Mulai Rp 1,1 Jutaan Terbaik Mei 2025
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan