SuaraBatam.id - Calon Wakil Bupati Karimun atau Cawabub Karimun Anwar Abubakar penuhi panggilan Bawaslu atau Badan Pengawas Pemilu. Panggilan itu menyusul pernyataannya terkait klaim dukungan dari penyelenggara pemilu.
Anwar tiba di Kantor Bawaslu Karimun pada Senin (7/12/2020) siang. Selain Anwar, Ketua KPU Karimun Eko Purwandoko juga turut dipanggil lembaga pengawas pemilu tersebut.
"Sejak pukul 10.00 WIB, lagi di dalam sekarang," kata petugas jaga di Bawaslu, Rudi.
Hingga pukul 12.00 WIB, belum terlihat tanda-tanda Anwar maupun Eko meninggalkan kantor Bawaslu.
Baca Juga: Dampak Cuaca Ekstrem, Sejumlah Titik di Karimun Dilanda Banjir
Anwar menjalani pemeriksaan menyusul pernyataannya dalam sebuah forum internal pasangan nomor urut 2 di Pilkada Karimun yang menyebut KPU mengakui 'keunggulan' pasangan Bersinar.
Video pernyataan Anwar beredar di publik dan menyulut kontroversi.
Dalam vidio berdurasi 24 detik tersebut, Cawabup nomor urut 2, Anwar Abu Bakar tersebut mengatakan bahwa Ketua KPU Karimun memberikan pernyataan kalau Paslon Bersinar (Bersama Iskandarsyah-Anwar) dengan posisi yang luar biasa.
"Ketua KPU, Pak Eko bilang memang luar biasa Bersinar, Bersinar emang luar biasa di posisi sekarang dibanding tak tentu arah," orasi Anwar Abu Bakar dalam vidio yang beredar di media sosial facebook Karimun.
Baca Juga: Remaja 17 Tahun Positif COVID-19 Asal Karimun Meninggal Dunia
Tag
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Tim Resmob Tangkap Pelaku Pembunuhan Tragis di Morowali yang Kabur ke Kaltim
-
Potret Nadia Raysa Mantan Marselino Ferdinan: IG-nya Diserbu Penggemar Usai Menang Lawan Arab
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra