SuaraBatam.id - Akhir pekan lalu, Sabtu (28/11/2020) patroli Bea Cukai Kepri telah mengamankan kapal kayu, Kapal Motor atau KM Jasmine di Perairan Natuna. Dikutip dari Batam News, mitra SuaraBatam.id, kapal bermuatan 20 ton pasir timah ini tidak mengantongi perizinan.
Dalam peristiwa tadi, nakhoda SO dan empat orang ABK serta 400 karung pasir timah dengan bobot per karung 50 kg tengah ditangani Bea Cukai. Yaitu penyelidikan lebih lanjut terkait asal barang dan tujuan berlayarnya.
"Barang bukti pasir timah, kapal, beserta nahkoda dan ABK sudah diamankan dan dalam proses penyelidikan lebih lanjut," jelas Kepala Kantor wilayah DJBC Kepri, Agus Yulianto, Minggu (29/11/2020).
Sesuai Permendag Nomor 04/M-DAG/PER/1/2007 mengenai Pengaturan Ekspor Timah Batangan, timah yang dapat diekspor adalah dengan kadar logam batangan minimal 99,85 persen. Sedangkan, timah setengah jadi termasuk bijih atau pasir timah dilarang untuk diekspor.
Baca Juga: Pelukis Bak Truk Ini Abadikan Sosok Ridwan Kamil atau Afgansyah Reza?
"KM Jasmien diduga telah melanggar pasal 102a UU No. 17 Tahun 2006 tentang perubahan atas Undang-Undang nomor 10 Tahun 1995 tentang Kepabeanan," pungkas Agus Yulianto.
Berita Terkait
-
10 Tahun Jokowi: OSS Mempermudah Perizinan, Dongkrak Investasi
-
Dharma Pongrekun Umbar Janji, PB 1 Persen untuk UMKM Hingga Hapus PBB Bagi ASN dan Pegawai Swasta
-
Luhut Geram Perizinan dan Tumpang Tindih Masih Hambat Sektor Migas
-
Jokowi Sindir Rumitnya Perizinan MotoGP Mandalika, Bikin Duit Habis...
-
Layanan Digital Perizinan Event Terintegrasi Diluncurkan, Menteri PANRB Apresiasi Kapolri
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024