SuaraBatam.id - Selebgram transgender Millendaru atau lebih dikenal Millen Cyrus ditangkap karena pakai narkoba jenis sabu. Millen Cyrus ditangkap Polres Pelabuhan Tanjung Priok, Sabtu (21/11/2020) dini hari.
Millen Cyrus ditangkap berawal dari laporan masyarakat bahwa ada transaksi narkoba di sebuah hotel di kawasan Pelabuhan Tanjung Priok. Millen Cyrus ini merupakan keponakan penyanyi Ashanty.
"Kita dapat informasi di hotel ada transaksi narkoba dan akan dibeli, kita selidiki dan dapat satu kamar," kata Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok AKBP Ahrie Sonta dalam jumpa pers di kantornya, Senin (23/11/2020).
Tak menunggu lama, petugas langsung menggerebek kamar hotel yang dipesan Millen. Benar saja, saa digeledah, ditemukan barang bukti sabu.
"Sisa pakai 0,3 gram dan alat isapnya," ujar dia.
Millen ketika ditangkap tak sendiri. Di dalam kamar ada seorang lelaki berinisial JR.
Dari hasil tes urine, Millen Cyrus dinyatakan positif sabu. Sementara lelaki lainnya negatif.
Meski sudah positif dan ada barang bukti, Millen sampai sekarang belum resmi ditetapkan sebagai tersangka. Polisi masih harus melakukan pendalaman.
"Kita masih lakukan pmeriksaan, nanti akan kita tetapkan statusnya apa," kata Ahrie.
Berita Terkait
-
Gemasnya Azura di Pernikahan Kakak Milen Cyrus, Nangis sambil Joget
-
Dianggap Kelewat Jujur, Begini Reaksi Anak Artis Lihat Wanda Hara dan Millen Cyrus
-
Momen Kocak Ameena Anak Aurel Hermansyah Bilang Ganteng Hingga Panggil Millen Cyrus 'Mas': Anak Kecil Mah Jujur
-
Beda 180 Derajat, Intip Busana Wanda Hara dan Millen Cyrus di Pernikahan Aaliyah Massaid
-
Sama-Sama Kelabui Ustaz Pakai Baju Wanita, Intip Pendidikan Wanda Hara dan Millen Cyrus
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya