SuaraBatam.id - Dua PNS Bintan mesum di Pantai Trikora dipanggil, Rabu (4/11/2020) hari ini. Mereka pegawai Sekretariat Sekertaris Daerah Bintan.
Sekertaris Daerah Kabupaten Bintan Adi Prihantara menjelaskan pemanggilan itu dilakukan pagi ini.
Adi mengakui ada dua PNSnya yang mesum di Pantai Trikora, Bintan, Selasa (3/11/2020) kemarin. Keduanya disebut sebagai pegawai honorer.
Mereka digerebek warga lagi mesum di antai Trikora, daerah Tanjung Keling, Desa Malang Rapat, Kabupaten Bintan, Kepri. Video penggerebekannya tersebar.
Dalam video yang viral tersebut, keduanya terlihat panik dan segera mengenakan pakaian ketika ketahuan warga.
Secara jelas, warga berhasil merekam mobil yang sedang parkir di pinggir pantai, wajah mereka juga terekam dengan jelas.
Pasangan yang dipergoki oleh warga setempat pada Selasa (3/11/2020) sekitar pukul 12.30 WIB ini terlihat masih menggunakan seragam khas kedinasan warna cokelat.
"Dipanggil besok," kata Adi, Selasa malam.
Ia juga menambahkan, keduanya tidak masuk kerja, Selasa kemarin. Namun begitu, dua honorer itu malah nampak mengenakan pakaian dinas saat digerebek warga tengah melakukan dugaan perbuatan mesum.
Baca Juga: Dua PNS Bintan Mesum di Pantai Trikora Ternyata Pegawai Honorer
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen