SuaraBatam.id - Tim Gugus Tugas Covid-19 Kabupaten Natuna, Kepulauan Riau pada Senin (2/11/2020) malam melakukan tes swab massal. Hal itu menyusul penambahan kasus positif corona yang kedua di Kabupaten Natuna.
Jubir Tim Gugas Natuna, Hikmat Aliansyah mengatakan, swab massal dilakukan terhadap petugas medis bagian ruang UGD.
"Swab massal semuat petugas medis di UGD. Saya juga imbau warga yang merasa pernah kontak dengan perawat LP untuk memeriksakan diri ke RSUD Natuna. Supaya kita bisa mendeteksi penularan Covid," ujarnya sebagaimana dilansir Batamnews.co.id (jaringan Suara.com).
Selasa (3/11/2020) besok (hari ini), tim juga akan melakukan tes swab gratis kepada warga. Jadwalnya di bawah pukul 08.00 WIB.
Baca Juga: Pontianak Zona Merah, 21 Orang Meninggal karena Covid-19
"Yang berminat silakan. Syaratnya setelah dilakukan swab, sambil menunggu hasil swab keluar harus melakukan karantina mandiri," ujarnya.
Terkait perawat LP, tim Gugas belum mengetahui sumber penularan. Sebanyak tiga orang dari keluarga bersangkutan juga dilakukan swab dan isolasi mandiri.
Berita Terkait
-
Trump Tarik AS dari WHO! Salahkan Penanganan COVID-19
-
Kronologi Dewi Soekarno Didenda Pengadilan Jepang Rp3 Miliar Gegara Pecat Karyawan
-
Gara-Gara Kabar Perceraian Sherina Munaf dan Baskara Mehendra, Istilah Lavender Marriage Trending
-
Skandal Raffi Ahmad Sang Utusan Khusus Presiden: Digugat ke Pengadilan saat Pandemi Covid-19
-
Saat Shin Tae-yong Bertaruh Nyawa: Penyakit Kronis Saya Memburuk
Terpopuler
- Alat Berat Sudah Parkir, Smelter Nikel PT GNI yang Diresmikan Jokowi Terancam Tutup Pabrik
- Nikita Mirzani Akui Terima Uang Tutup Mulut dari Reza Gladys: Dikasih Duit Ya Diambil
- Kemendagri Beberkan Sanksi untuk Kepala Daerah yang Absen Retreat di Akmil Magelang
- Rumah Mau Dirobohkan Nikita Mirzani, Umar Badjideh: Duit Endorse Berapa, Biaya Renovasi Berapa...
- Jairo Riedewald: Saya Adalah Kelinci Percobaan
Pilihan
-
Shin Tae-yong Gantikan Indra Sjafri? Erick Thohir Kasih Kode Ini
-
Keputusan PSSI Pecat Indra Sjafri Disambut Nyinyir Netizen: Taunya Ditunjuk Jadi Wakil Dirtek
-
Investasi Rp42 Triliun Era Jokowi Terancam Gulung Tikar, Bagaimana Nasib Pekerja?
-
Patrick Kluivert Belum Pilih Asisten Lokal, Erick Thohir Ogah Ikut Campur
-
PSSI Berani Pecat Indra Sjafri? Erick Thohir: Saya Belum Bisa...
Terkini
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Tangkal Kawung Perkenalkan Gula Aren Inovatif untuk Pasar Lokal dan Global
-
Mengenal Songket PaSH: Transformasi Songket Palembang di BRI UMKM EXPO(RT) 2025 yang Go International
-
BRI Dukung Perkembangan UMKM Indonesia dan Meningkatkan Daya Saing
-
Beras SPHP Distop, Harga di Tanjungpinang Terancam Naik?
-
Waspada Buaya Lepas! Wisata Pantai Batam Diimbau Tingkatkan Keamanan Saat Liburan