SuaraBatam.id - Manga sekaligus anime Kimetsu no Yaiba sudah tamat beberapa waktu lalu. Selesainya serial anime dengan rating sangat baik ini membuat penggemar menantikan kelanjutannya.
Kerinduan para fans akhirnya terjawab usai movie yang menceritakan perjuangan Tanjiro, Nezuka dan kawan-kawannya dalam membasmi iblis ini terjawab.
Tepat hari ini, Ufotable Studio akan merilis Kimetsu No Yaiba: Mugen Ressha-hen. Movie ini merupakan kelanjutan dari episode terakhir anime Kimetsu no Yaiba season pertama.
Di episode 26, Kamado Tanjiro dan kawan-kawannya telah sampai ke dalam kereta api yang menjadi tujuan misi berikutnya dan bertemu dengan sang Pilar Api di dalam kereta api tersebut.
Bersama mereka, ada pula pilar api, Rengoku Kyojuro yang bertugas mengungkap iblis pembunuh orang-orang yang ada di dalam kereta api tersebut.
Tanpa sadar, Tanjiro dan rombongan pemburu iblis tertidur oleh kemampuan sang iblis. Saat iblis tersebut hendak membunuh mereka melalui mimpi, Tanjiro yang sadar ada kejanggalan memaksa kesadarannya kembali.
Ia kemudian membangunkan kawan-kawannya. Tanjiro dan Inosuke menyadari bahwa sebenarnya seluruh badan dari kereta api itu merupakan tubuh sang iblis yang telah menyatu dan telah mengeras dengan jurus iblis.
Iblis yang ternyata merupakan iblis bulan bawah, yang merupakan bawahan langsung Kibutsuji Muzan mendadak muncul dan pertarungan pun tidak terhindarkan.
Meski akhirnya iblis tersebut berhasil dikalahkan, kembali muncul iblis bulan atas Akaza yang berhasil membuat pilar api sekarat.
Baca Juga: Daftar Rekomendasi Anime 2020, Sudah Nonton Semua Serial dan Film Ini?
Diakhir saat-saat kematiaanya Rengoku Kyojuro memberitahukan rahasia mengenai jurus rahasia yang dimiliki oleh Kamado Tanjiro yang diwariskan oleh ayahnya.
Kimetsu no Yaiba Movie: Mugen Ressha-hen dijamin tidak akan mengecewakan dengan grafis dan cerita yang menarik.
Berita Terkait
-
Daftar Rekomendasi Anime 2020, Sudah Nonton Semua Serial dan Film Ini?
-
Profil Reino Barack, Sosok di Balik Serial Bima Garuda Indonesia
-
Game Shenmue Diadaptasi Jadi Anime, Masih Libatkan Kreator Aslinya
-
Cari Pacar Pakai Syarat, Netizen: Harus Nangis Kalau Nonton Anime Ini!
-
5 Rekomendasi Anime Bergenre Slice of Life
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar