SuaraBatam.id - Kesembuhan pasien Covid-19 di Kota Batam, Kepulauan Riau semakin menunjukkan perkembangan yang baik. Bahkan, jumlah kesembuhan harian mengalahkan angka kasus baru Covid-19 di kota itu.
Disampaikan oleh Batamnews (jaringan Suara.com), kekinian ada 22 orang pasien yang dinyatakan sembuh, merujuk pada data Tim Gugus Tugas Covid-19 Kota Batam, Kamis (8/10/2020).
Dengan jumlah tersebut, terdiri dari laki-laki dan 12 orang perempuan. Mereka sebelumnya sempat menjalani di RSKI Covid-19 Galang dan RSBP Batam.
"17 orang merupakan pasien tanpa gejala (asimptomatik) dan sisanya suspek," kata Didi Kusmarjadi, Ketua Bidang Kesehatan Tim Gugus Tugas Covid-19 Kota Batam secara tertulis.
Sedangkan pasien yang dinyatakan sembuh Covid-19 hari ini, sebelumnya tercatat sebagai kasus nomor 1181, 1382, 1516, 1518, 1521, 1528, 1529, 1530, 1531, 1536, 1539 dan 1544.
Selanjutnya kasus nomor 1552, 1562, 1563, 1565, 1573, 1591, 1605, 1632 dan 1650.
Dengan bertambahnya pasien Covid-19 yang sembuh di Batam, secara akumulatif ada 1.274 pasien yang dinyatakan sembuh Covid-19.
Pjs Wali Kota Batam Syamsul Bahrum menyatakan pasien sembuh Covid-19 ini tetap akan dipantau oleh pemerintah.
langkah ini merupakan bagian dari upaya pemerintah Batam untuk menekan laju penularan, meminimalisir kematian sekaligus meningkatkan angka kesembuhan.
Baca Juga: Pecah Rekor Lagi, Hari Ini Kasus Corona di Indonesia Tambah 4.850 Orang
"Sebanyak apapun kasus, akhir dari penanganan adalah menihilkan kasus kematian (mortality rate) dan meningkatkan tingkat kesembuhan (recovery rate)," kata dia.
Berita Terkait
-
Bulan Depan, KPU Bakal Simulasi Pemungutan Suara untuk Pasien Covid-19
-
Gali Lubang, WNI Kabur dari Fasilitas Karantina Covid-19 Korea Selatan
-
Skala Kecil, Pameran Mobil di California Berpotensi Cluster Baru COVID-19
-
Cara Cegah Penularan Covid-19 di Asrama dan Pesantren Menurut Epidemiolog
-
Pasien Asma Berisiko Kecil Meninggal akibat Virus Corona, Ini Sebabnya!
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar