SuaraBatam.id - Seorang kakak di Kecamatan Pulau Laut, Kabupaten Natuna, Provinsi Kepulauan Riau tega bunuh adiknya sendiri yang menderita gangguan jiwa pada Minggu, (19/7/2020) lalu.
Korban atas nama Anisantia (28) meregang nyawa usai kepalanya dihantam balok kayu oleh Adi Dola (32), yang merupakan saudaranya sendiri. Diduga, Dola kalap lantaran jengkel dengan tingkah adiknya.
Kepada polisi, Dola mengaku kesal melihat ulah adiknya. Terlebih selama ini ia merasa adiknya sering membuat resah warga dan menjadi aib keluarga.
Melansir Batamnews (jaringan Suara.com), Kapolsek Pulau Laut, Iptu Nellay Boy menyampaikan kejadian tersebut terjadi sekitar pukul 12.30 WIB.
Baca Juga: Polisi Tangkap Penimbun BBM Di Hulu Sungai, Ratusan Liter Premium Disita
"Kami mendapat informasi dari Ketua RW Desa Tanjung Pala, dan langsung menuju TKP. Setibanya di sana, pelaku Adi Dola langsung mengakui perbuatanya dan menyerahkan diri tanpa ada perlawanan. Pelaku mengaku tidak tahan menanggung malu akibat ulah dan tingkah laku adiknya. Saat ini sudah kami amankan di Polsek Pulau Laut. Kami sudah lakukan olah TKP. Kasusnya akan ditangani Polres Natuna" ujar Boy, dalam keterangan pers belum lama ini.
Camat Pulau Laut, Tabrani menyebut, sehari sebelumnya Anisantia sempat tanpa busana lompat ke laut di pelabuhan, sebelum diselamatkan oleh warga dan Satpol PP.
"Mungkin karena alasan itu, abangnya merasa malu atas kelakuan adiknya," ujar Tabrani.
Berita Terkait
-
Wakil Presiden Duterte Dipanggil Pihak Berwajib Terkait Ancaman Pembunuhan Presiden Marcos!
-
Reaksi Presiden Filipina Marcos Soal Ancaman Pembunuhan
-
Sara Duterte Ditekan usai Ancam Bunuh Presiden Marcos Jr, Klarifikasi Hanya Guyonan?
-
Wapres Filipina Terlibat Kontroversi, Ancaman Maut ke Presiden Marcos Jr. Picu Investigasi
-
Sebelum Diperkosa dan Dibunuh, Jessica Sempat Ditawari Rp 200 Ribu Oleh Sopir Travel
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024