
SuaraBatam.id - Jagat media sosial dihebohkan dengan kemunculan video viral seorang perempuan yang mengaku berasal dari Korea. Ia ingin memiliki pacar laki-laki Melayu.
Video itu dibagikan oleh akun Tiktok @jpbrinx, Senin (13/7/2020) dan seketika menjadi perbincangan hangat di kalangan warganet.
Dari rekaman berdurasi 15 detik tersebut tampak Jp yang memakai kerudung krem tengah bersama seorang perempuan berbaju pink.
Perempuan itu lantas memperkenalkan diri ke hadapan kamera. Ia mengatakan berasal dari Korea dan merupakan teman dari Jp.
Baca Juga: Niat Menolong Teman, Remaja 13 Tahun Hanyut di Sungai Deli
"Nama saya Soo, saya orang Korea, saya temannya," kata Soo seperti dikutip Suara.com, Selasa (14/7).
Tak berselang lama, Soo pun mengaku ingin memiliki kekasih yang berasal dari suku Melayu, meski tak menyebutkan alasannya.
"Saya ingin boyfriend Melayu," ucapnya sembari menunjukkan jari hati.
Ucapan Soo tersebut seketika membuat Jp tersenyum. Jp pun membagikan video tersebut melalui akun Twitter pribadinya.
Sontak pengakuan Soo memancing atensi warganet untuk berkomentar. Tak sedikit dari pengguna Twitter yang berebut ingin menjadi pacar perempuan Korea tersebut.
Baca Juga: Polisi Tetapkan 2 Tersangka Kasus Ambil Paksa Jenazah Covid di RSUD Daya
"Saya laki-laki Melayu. 99,99% Melayu asli. Boleh DM jap," kata @justcallme***.
Berita Terkait
-
Review 12 Strong: Kisah Heroik Pasukan Khusus AS Pasca Peristiwa 11/09/2001
-
Rilis Poster Baru, Ini Peran Yook Sungjae dan Bona di The Haunted Palace
-
MBC Resmi Tunda Penayangan Drama 'Crushology 101', Ternyata Ini Alasannya
-
Lee Shin Young Akan Bergabung dalam Drama 'The Moon Flows Over the River'
-
Tayang Mei, Bae Doo Na Alami Cinta Tak Terkendali dalam Film Korea Virus
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
Terkini
-
Jadwal Imsakiyah Batam Hari Ini, Berikut Tips Berbuka Sehat Agar Puasa Lancar
-
Longsor Parah Lumpuhkan Akses ke Pelabuhan Utama Lingga, Warga Minta PU Segera Perbaiki Jalan
-
Meutya Hafid Sebut iPhone 16 Lolos Sertifikasi, AirTag Segera Diproduksi di Batam
-
200 Rumah di Lingga Dibekali Panel Surya untuk Perluas Akses Listrik, Kapan Direalisasi?
-
Waspadai Modus Penipuan Jelang Lebaran di Batam, Ini Tips Agar Tak Jadi Korban