Viral, Seorang Penumpang Buka Paksa Pintu MRT di Singapura Terancam Penjara 3 Tahun

Seorang pria berpakaian wanita viral karena mencoba membuka paksa pintu kereta MRT di Singapura beberapa waktu lalu. Aksinya itu direkam netizen dan dibagikan ke media sosial.

Eliza Gusmeri
Jum'at, 08 Desember 2023 | 15:11 WIB
Viral, Seorang Penumpang Buka Paksa Pintu MRT di Singapura Terancam Penjara 3 Tahun
Seorang warga Singapura mencoba membuka paksa pintu MRT yang sedang melaju [Yazid/facebook]

SuaraBatam.id - Seorang penumpang mencoba membuka paksa pintu kereta MRT di Singapura beberapa waktu lalu. Aksinya itu direkam netizen dan dibagikan ke media sosial.

Melansir Todayonline, atas ulahnya itu, pelaku yang diketahui dengan identitas laki-laki sedang didakwa dengan tuduhan gangguan publik. Pelaku bernama Vanessa Wang Zi Qi, terdaftar di lembar dakwaan sebagai pria Singapura berusia 47 tahun.

Ia dikenakan tiga dakwaan termasuk dua dakwaan gangguan publik dan satu dakwaan secara sukarela menyebabkan orang lain terluka.

Selain tuduhan memaksa membuka pintu kereta, ia juga mendapat tuduhan membuka pintu kereta di stasiun MRT Ang Mo Kio pada 29 November.

Baca Juga:Jadwal Feri Majestic Rute Batam ke Singapura

Menurut lembar dakwaan, Wang diduga menendang seorang pria di stasiun Ang Mo Kio pada hari yang sama.

Wang ditahan di Institute of Mental Health (IMH) untuk pemeriksaan medis sebelum di sidang pada 21 Desember.

Jika terbukti bersalah, ia dipenjara hingga tiga bulan, didenda hingga S$2.000, atau keduanya.

Sementara, hukuman untuk menganiaya berupa penjara hingga tiga tahun, denda hingga S$5.000, atau keduanya.

Baca Juga:Berharap Genjatan Senjata Diperpanjang, Pemerintah Singapura Kirimkan Bantuan Kemanusiaan ke Palestina

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini