Kasus Perceraian Melonjak di Batam, PA: Banyak Istri Minta Cerai karena Faktor Ekonomi

Menurut Azizon, Humas Pengadilan Agama (PA) Kelas 1A Batam sebagian besar gugatan perceraian berasal dari istri.

Eliza Gusmeri
Kamis, 04 Mei 2023 | 16:21 WIB
Kasus Perceraian Melonjak di Batam, PA: Banyak Istri Minta Cerai karena Faktor Ekonomi
Ilustrasi suami istri bertengkar (istockphoto.com)

SuaraBatam.id - Kasus perceraian di Batam per Mei 2023 meningkat sebanyak 711 kasus.

Menurut Azizon, Humas Pengadilan Agama (PA) Kelas 1A Batam sebagian besar gugatan perceraian berasal dari istri.

Alasan dominan gugatan cerai karena merasa tidak mendapat nafkah yang cukup dari suami. Ada juga karena kasus KDRT, perselingkuhan, dan perzinaan.

"Cerai gugat masih didominasi oleh faktor ekonomi. Sebagian suami dinilai tidak memberikan nafkah di dalam rumah tangga, sehingga digugat cerai oleh istri (cerai gugat). KDRT ada juga, termasuk perselingkuhan atau zina, " kata Arizon.

Dalam tahun 2022, PA Batam mencatat 2.046 kasus perceraian yang diputuskan, sedangkan pada tahun 2021 terdapat 2.015 kasus.

Baca Juga:Resmi Gugat Cerai Istri, Virgoun Ternyata Belum Pernah Pulang usai Inara Rusli Bongkar Isu Perselingkuhan

Cerai gugat masih mendominasi jenis perceraian dengan jumlah 1.505 kasus, sedangkan cerai talak mencapai 541 kasus.

Berita Terkait

Jihan Fahira membanggakan Primus Yustisio sebagai suami idaman karena gak pelit soal uang.

depok | 23:07 WIB

Inara Rusli membuka cadarnya setelah ditunjuk jadi brand ambassador produk kencantikan milik dokter Richard Lee. Tentu saja, hal itu tak akan bisa kalau dirinya masih memakai cadar.

selebtek | 21:56 WIB

Sampai saat ini perceraian Desta dan Natasha Rizki masih jadi sorotan publik. Salah satunya isu Desta yang berhasil dihipnotis Uya Kuya dan membeberkan alasanya gugat cerai Natasha Rizki.

garut | 05:59 WIB

Inge pun menceritakan bahwa sejatinya ia telah berupaya untuk meminta hak asuh anak jatuh padanya dengan berdiskusi bersama Ari.Namu sayangnya Ari langsung menolaknya dengan alasan berikut ini!

denpasar | 21:29 WIB

Kehidupan pernikahan Arya Saloka dan Putri Anne kini terus menjadi sorotan netizen lantaran diterpa isu perceraian. Nama Amanda Manopo pun ikut terseret karena sering disebut sebagai orang ketiga dalam rumah tangga Arya Saloka dan Putri Anne.

linimasa | 21:20 WIB

News

Terkini

Kata dia, Hang Nadim sedang berupaya membuka jalur penerbangan ke Indonesia Timur karena selama ini belum tersedia.

News | 20:32 WIB

Pihak pelabuhan menyediakan kapal kapasitas kecil mampu mengangkut sekitar 250 orang dan kapasitas besar untuk 322 orang penumpang.

News | 20:20 WIB

Narkotika itu diketahui disimpan di dalam tanah usai ditemukan oleh warga setempat dan dilaporkan kepada Kepala Desa.

News | 20:15 WIB

Seorang warga, Aditya, menyebut untuk mendapatkan air ia mengandalkan membeli air tangki.

News | 16:48 WIB

Pada 2 musim terakhir BRI telah menjadi sponsor BRI Liga 1.

News | 16:30 WIB

Suplai air di Muka Kuning hingga Batuaji, Batam kembali terganggu karena perbaikan pipa air di depan Kecamatan Sagulung.

News | 21:29 WIB

Anggaran Pilkada 2024 lebih rendah dibandingkan pilkada sebelumnya karena adanya anggaran untuk membeli perlengkapan alat pelindung diri (APD).

News | 11:41 WIB

Iuran BPJS Ketenagakerjaan 523 nelayan di Tanjungpinang akan ditanggung Pemerintah Kota Tanjungpinang, Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) melalui dana APBD tahun anggaran 2023.

News | 11:27 WIB

Kegiatan ini diyakini dapat memberi kesempatan bagi para pegolf junior untuk bersinar.

News | 20:15 WIB

Sementara pelakunya diketahui adalah anak-anak pelajar SD hingga SMP, dengan nama-nama R, W, H, dan Z.

News | 18:47 WIB

Harga daging ayam naik dari Rp 33 ribu, sekarang naik menjadi Rp 40 ribu per kilogramnya.

News | 18:04 WIB

Rombongan Warga Desa Pangke Barattersebut sempat memblokir pintu masuk perusahaan sejak pagi.

News | 17:55 WIB

Terlebih ketika Luna datang ke ultah Maxime. Dugaan lain kedekatan mereka yakni terciduk memakai cincin yang sama saat liburan ke Paris beberapa waktu lalu.

News | 17:51 WIB

Hal tersebut buntut pemberitahuan Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) terkait adanya krisis listrik di Batam, Provinsi Kepulauan Riau, dalam beberapa minggu

News | 17:42 WIB

Namun, hingga kini jembatan itu masih belum diperbaiki.

News | 17:31 WIB
Tampilkan lebih banyak