Arist Merdeka Sirait Geram Lesti Kejora Jadikan Anak sebagai Tameng Pencabutan Laporan KDRT

Arist menuturkan bahwa tindakan Lesti sudah mengarah ke eksploitasi anak.

Eliza Gusmeri
Rabu, 19 Oktober 2022 | 14:00 WIB
Arist Merdeka Sirait Geram Lesti Kejora Jadikan Anak sebagai Tameng Pencabutan Laporan KDRT
Ketum PA Arist Merdeka Sirait (Youtube/Deddycorbuzier)

SuaraBatam.id - Ketua Komisi Nasional Perlindungan Anak , Arist Merdeka Sirait, ikut merasa geram dan kecewa terhadap pengaduan yang akhirnya dicabut oleh Lesti Kejora.

Arist menuturkan bahwa tindakan Lesti sudah mengarah ke eksploitasi anak.

“Saya itu akhirnya protes karena apa? Karena, mengeksploitasi anaknya. Sebelum laporan itu, gak ada alasan untuk anaknya,” ungkap Arist dilansir dari hops.id pada 19 Oktober 2022.

Hal ini disampaikan oleh Arist karena kekecewaannya terhadap sikap Lesti yang menjadikan anak sebagai salah satu alasannya untuk bisa rujuk kembali dengan Rizky.

Baca Juga:Foto Baby L Tidur Viral di IG, Warganet Ramai Kirim Doa: Sehat Selalu Nak Soleh

Arist pun mengaku kesal karena Lesti turut mengikutsertakan dan menjadikan anaknya sebagai tameng dalam kasus tersebut.

Padahal nyatanya Rizky sudah terbukti melakukan tindak KDRT terhadap Lesti.

Menurut Arist dalam hal ini, seharusnya anak tidak bisa lagi dijadikan sebuah alasan mengingat sifat sang suami yang temperamental dan tidak bisa mengontrol diri hingga melakukan kekerasan.

“Lesti diduga melakukan eksploitasi anak hanya karena takut kehilangan suami. Semua anak di Indonesia tentu butuh bapak, tapi itu tidak bisa dipakai sebagai alasan,” ujar Ketua KPAI itu.

Baca Juga:Fans Leslar Hujat Habis-habisan Marshel Widianto yang Bahas soal KDRT, Selebritis Beri Dukungan Penuh

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini