4 Fakta Menarik Film Sicario: Emily Blunt Balas Dendam pada Kartel Narkoba

Film ini menceritakan tentang aksi Kate Macer yang diperankan Emily Blunt dan Reggie Wayne yang diperankan Daniel Kaluuya membalaskan dendam.

Eliza Gusmeri
Kamis, 06 Oktober 2022 | 19:00 WIB
4 Fakta Menarik Film Sicario: Emily Blunt Balas Dendam pada Kartel Narkoba
Sinopsis Sicario. [IMDb]

Istilah ini digunakan oleh orang Romawi untuk menggambarkan orang-orang fanatik Yahudi yang membunuh warga Romawi menggunakan "sica" atau belati kecil yang tersembunyi di jubah mereka.

Ada begitu banyak pembunuhan di provinsi Yudea sekitar abad ke-1 M sehingga sosok "Sicarius" dikodifikasikan dalam hukum Romawi ("Lex Cornelia de Sicariis et Veneficis -- Hukum Cornelian untuk Penusuk dan Pembunuh") pada tahun 81 M.

Kata-kata ini juga berasal dari kata kerja "secare", yang berarti "mengiris".

4. Dibintangi Aktor Pemenang Oscar

Baca Juga:Wali Kota di Meksiko Tewas dalam Serangan Bersenjata Kartel Narkoba

Film Sicario menampilkan dua pemenang Oscar (Benicio Del Toro dan Daniel Kaluuya) dan satu nominasi Oscar (Josh Brolin).

Selain itu, beberapa pemain film ini merupakan bagian dari Marvel Cinematic Universe.

Seperti Josh Brolin (Thanos), Benicio Del Toro (The Collector), Daniel Kaluuya (W'Kabi), Jon Bernthal (Frank Castle/The Punisher), dan Maximiliano Hernández (Agent Sitwell).

Bahkan, Emily Blunt awalnya berperan sebagai Black Widow tetapi harus mundur karena konflik penjadwalan.

Kontributor : Maliana

Baca Juga:Tayang Malam Nanti Malam, Ini Dia Sinopsis Film Sicario

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini