Bocah di Mobil Pandangi Pemulung Cilik di Jalanan, Netizen Komentari Perbandingan Nasib

Momen haru tersebut terekam dalam video yang diunggah oleh akun @fakry.ozora pada Minggu (14/8/2022) kemarin.

Eliza Gusmeri
Selasa, 16 Agustus 2022 | 10:54 WIB
Bocah di Mobil Pandangi Pemulung Cilik di Jalanan, Netizen Komentari Perbandingan Nasib
Video seorang bocah di mobil yang tidak henti memandangi pemulung cilik yang sedang bergurau di pinggir jalan jadi sorotan. [tiktok]

SuaraBatam.id - Seorang bocah di mobil yang tidak berhenti memandangi pemulung cilik di pinggir jalan, viral di media sosial.

Momen haru tersebut terekam dalam video yang diunggah oleh akun @fakry.ozora pada Minggu (14/8/2022) kemarin.

Dalam video tersebut, akun @fakry.ozora tampak berada di sebuah mobil yang memperlihatkan momen haru seorang bocah laki-laki.

Bocah bertopi cokelat muda tersebut berdiri di dalam mobilnya dan membuka kacanya.

Baca Juga:3 Tips Memberi Saran Lewat Pengalaman agar Tak Dianggap Adu Nasib

Kemudian, di samping bocah tersebut, terdapat dua pemulung cilik yang berada di pinggir jalan.

Pemulung cilik tersebut tampak bergurau satu sama lain.

Sementara, bocah yang berada di mobil itu tidak henti memandangi dua pemulung cilik.

Bocah di mobil tersebut pun ditemani oleh seorang bocah perempuan.

Keduanya tampak memandangi tingkah dua pemulung cilik yang sedang bergurau itu.

Baca Juga:Kemlu: 12 dari 129 WNI Korban Penyekapan di Kamboja akan Dipulangkan ke Tanah Air pada Tahap Pertama

Sontak, momen keduanya pun menjadi sorotan di media sosial.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
Beri Bantuan Langsung ke Pemulung di Jalanan, Aksi Rey Utami Mulai Dibandingkan dengan Nagita Slavina
Beri Bantuan Langsung ke Pemulung di Jalanan, Aksi Rey Utami Mulai Dibandingkan dengan Nagita Slavina
5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!

News

Terkini