Singapura Buka Kran Wisata, Ini 7 Kegiatan Menarik yang Bisa Dilakukan di Marina Bay

Marina Bay Sands saat ini sedang melewati masa transformasi menjadi destinasi perjalanan dan perhotelan yang mewah.

Eliza Gusmeri
Rabu, 13 April 2022 | 12:22 WIB
Singapura Buka Kran Wisata, Ini 7 Kegiatan Menarik yang Bisa Dilakukan di Marina Bay
Kawasan Marina Bay Singapura [antara]

Pengunjung juga bisa ikut serta dalam acara rutin dan musiman yang menghibur seperti Garden Rhapsody, pertunjukan musik dan cahaya yang menyinari Supertree setiap hari pukul 19.45 dan 20.45, kelas memanah, berkebun, menyusun buket bunga, dan acara tahunan Christmas at the Gardens dengan dekorasi khas Natal yang ceria.

Belanja di Marina Bay Sands

Belanja menjadi salah satu aktivitas yang menarik dilakukan di Marina Bay. Anda dapat berkunjung ke pusat perbelanjaan The Shoppes at Marina Bay Sands yang menjadi rumah dari merek-merek mewah dunia.

Salah satu gerai terkenal di The Shoppes at Marina Bay Sands adalah Louis Vuitton Island Maison yang memiliki gedung bergaya futuristik dari kristal dan dikelilingi air.

Baca Juga:9 Potret Titi Kamal dan Christian Sugiono Liburan di Singapura, Pemandangan Kamarnya Ekstrem!

Selain Louis Vuitton Island Maison, gerai lain yang terkenal di The Shoppes at Marina Bay Sands adalah Apple Store yang baru buka pada akhir 2020.

Selain itu juga terdapat Video Wall di The Forum, layar besar yang rencananya menjadi tempat pertemuan bagi para musisi, seniman, dan creator di Singapura.

Selain Marina Bay Sands, pusat perbelanjaan lain yang tidak kalah menarik di Marina Bay ada Marina Square, Suntec City, Raffles City, dan Marina Bay Link Mall.

Bersantap di Marina Bay

Marina Bay merupakan tempat terbaik untuk mendapatkan pengalaman makan yang menakjubkan. Banyak restoran di sini yang menawarkan kualitas makanan, pelayanan terbaik, dan pemandangan yang indah; seperti di CE LA VI, LeVel33, dan Punjab Grill.

Baca Juga:Gara-Gara Varian Omicron, Singapura Sempat Alami Kelangkaan Obat Paracetamol

Acara kelas dunia

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini