Akui Gaji Teuku Ryan Lebih Rendah, Begini Cara Ria Ricis Menjawabnya

Sebagai selebgram yang sukses, keberhasilan Ria Ricis jadi dibanding-bandingkan dengan tunangannya, Teuku Ryan.

Eliza Gusmeri
Rabu, 29 September 2021 | 11:54 WIB
Akui Gaji Teuku Ryan Lebih Rendah, Begini Cara Ria Ricis Menjawabnya
Momen Ria Ricis liburan bareng Teuku Ryan. (YouTube/Ria Ricis)

SuaraBatam.id - Sebagai selebgram yang sukses, keberhasilan Ria Ricis jadi dibanding-bandingkan dengan tunangannya, Teuku Ryan.

Muncul pertanyaan, berapakah gaji Teuku Ryan? menghadapi pertanyaan itu Ria Rici punya jawaban sendiri.Ia pun memberikan jawaban bijak dalam acara talkshow Feni Rose.

"Katanya kamu mau jadi ibu rumah tangga aja?" tanya Feni Rose lewat Youtube channel Trans TV, Senin (27/9).

"Itu dulu ada pertanyaan lima tahun kedepan kamu pengen kaya apa? Gitu," ujar Ria Ricis.

Baca Juga:Nyatakan Cinta, Teuku Ryan Akui Sempat Ditolak Ria Ricis

"Aku pengennya kerja bareng aku tuh prinsip bukan cari yang kaya raya, kaya banget." kata Ria Ricis.

Adik Oki Setiana Dewi ini mengatakan ingin bekerja sama-sama dengan pasangan. Ia pun juga memberikan contoh bagaimana bekerja bersama.

Seperti diketahui, Ria Ricis dan Teuku Ryan dikabarkan akan melangsungkan pernikahan dalam waktu dekat. Teuku Ryan pun mengalah dan pindah ke Jakarta demi meminang Ria Ricis.

Teuku Ryan akhirnya memilih keluar dari pekerjaannya di Aceh. Mau tak mau, Teuku Ryan harus mencari pekerjaan baru di ibu kota.

"Yang penting bisa sama-sama, kan rejeki bisa dicari sama-sama. Kayak sekarang kan brand ambassador sama-sama," tambahnya.

Baca Juga:THR dan Gaji ke-13 Belum Dibayar, Puluhan Mantan Karyawan Geruduk Kantor PT KAI

Wah, jawaban Ria Ricis bijak nih saat ditanya soal pemasukan Teuku Ryan lebih rendah.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini