Update Covid-19: Pasien Meninggal di Kota Batam Bertambah

Berita kurang baik berhembus dari Kota Batam, Kepulauan Riau.

Dythia Novianty
Selasa, 23 Februari 2021 | 16:20 WIB
Update Covid-19: Pasien Meninggal di Kota Batam Bertambah
Ilustrasi virus covid 19. [Shutterstock]

Kecamatan Bengkong terdapat 418 kasus dengan tujuh kasus aktif. Kemudian, Kecamatan Batuampar ada 250 kasus dan tiga kasus aktif.

Sementara, Sagulung terdapat 635 kasus dengan sembilan kasus aktif. Sedangkan di Nongsa, terdapat 320 kasus dengan enam kasus aktif.

Zona hijau di Batam masih disandang Kecamatan Belakangpadang dan Galang.

Baca Juga:Update Covid-19 Global: Negara Kaya Rebutan Vaksin dengan Negara Miskin?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini