SuaraBatam.id - Malaysia Airlines baru saja meluncurkan desain kabin kelas bisnis dan ekonomi A330neo terbarunya dalam sebuah video promosi.
Video tersebut menunjukkan beberapa peningkatan yang dilakukan maskapai untuk meningkatkan pengalaman penumpang, salah satunya adalah penggunaan layar hiburan dalam pesawat berukuran 13,3 inci 4K di kelas ekonomi.
Dilansir dari says, sebelumnya, layar hiburan di kelas ekonomi Malaysia Airlines hanya berukuran 11 inci dengan resolusi 1080p.
Upgrade ini merupakan langkah signifikan untuk meningkatkan kenyamanan penumpang selama penerbangan.
Selain layar 4K, kursi di kelas ekonomi juga didesain ulang agar lebih ergonomis dan dilengkapi dengan fasilitas yang lebih baik seperti gantungan baju, tempat gelas, dan ruang penyimpanan yang luas.
Sarung kursi di seluruh kabin juga akan menampilkan motif songket khas maskapai.Malaysia Airlines akan menggunakan Airbus A330neo pertamanya dalam beberapa bulan mendatang.
Pesawat ini akan dioperasikan untuk penerbangan ke Melbourne, Australia pada kuartal ketiga tahun 2024.
Berita Terkait
-
Satu Dekade Netflix di Indonesia: Dari Sengketa Blokir Hingga Revolusi Sinema Tanah Air
-
5 Rekomendasi HP RAM 4 GB Murah, Ideal untuk Belajar dan Hiburan Sehari-hari
-
Algoritma Menggoda: Saat Konten Bullying Dijadikan Hiburan Publik dan Viral
-
Liburan Makin Seru: Cek 3 Lokasi Baru Timezone yang Wajib Dikunjungi, Ada Laser Tag Sampai Bowling!
-
KOBOY, Komunitas Board Game sebagai Alternatif Hiburan Kota
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen