SuaraBatam.id - Film Barbie sedang diputar di bioskop Indonesia. Film ini dibintangi Margot Robbie dan disutradrai oleh seorang perempuan, Greta Gerwig.
Sebagai seorang sutradara Greta Gerwig memang kerap membuat film yang punya pesan untuk perempuan, termasuk di film Barbie.
Di film Barbie, Greta mengangkat beberapa topik tentang pesan moral dari isu yang kerap tak diperhatikan.
Berikut pesan moral yang disampaikan dalam film Barbie dilansir dari suara.com:
1. Kepercayaan Diri itu Penting
Barbie, sebagai tokoh utama, digambarkan sebagai seorang wanita muda yang penuh dengan keberanian, semangat, dan keyakinan pada dirinya sendiri.
Meskipun dihadapkan dengan berbagai tantangan dan rintangan, Barbie tak pernah menyerah pada mimpinya.
Sikap percaya diri yang teguh ini merupakan pesan yang inspiratif bagi penonton dari segala usia, mengingatkan kita bahwa kita bisa mencapai apapun yang diinginkan jika kita mempercayai kemampuan diri sendiri.
2. Keberagaman yang Erat
Film ini menampilkan beragam karakter, termasuk orang-orang dari ras, gender, dan latar belakang yang berbeda. Keragaman ini diterima dengan baik dalam film dan mengirimkan pesan yang kuat tentang pentingnya menghargai perbedaan dan merayakan keberagaman.
Baca Juga: Serba Pink, Intip 8 Potret Raline Shah Nonton Film Barbie Bareng Davikah Hoorne di Thailand
Pesan ini menjadi pengingat bahwa kita semua unik dengan ciri khas masing-masing, dan melalui keragaman inilah kita dapat saling belajar dan bertumbuh sebagai individu dan masyarakat.
3. Menantang Stereotip Gender
Tak kalah pentingnya, film Barbie ini menantang stereotip gender yang selama ini melekat pada merek Barbie lho Beauty. Tradisionalnya, Barbie sering dikaitkan dengan peran dan stereotip gender yang sempit, namun film ini berhasil mengubah paradigma tersebut.
Dengan menampilkan tokoh wanita protagonis yang kuat dan mandiri, film ini menegaskan bahwa nilai sejati seseorang tak ditentukan oleh penampilan atau gender.
Pesan ini sangat berarti, terutama bagi para perempuan muda yang mungkin merasa terbatas oleh ekspektasi dan norma-norma sosial.
4. Ikuti Mimpimu
Kisah perjalanan Barbie menjadi pengingat yang kuat bahwa kita harus selalu mengejar passion dan cita-cita kita.
Berita Terkait
-
Film Narnia Garapan Greta Gerwig Dikabarkan Tayang di Netflix Desember 2026
-
Setahun Barbie Hsu Wafat, DJ Koo Ternyata Masih Setia Datangi Makam Sang Istri Tiap Hari
-
Kenang Barbie Shu, Jerry Yan Bawa Kalung Meteor Garden saat Konser Reuni F4
-
Suicide Squad: Ketika Penjahat Jadi Pahlawan dalam Kekacauan yang Menghibur, Malam Ini di Trans TV
-
Pemilihan Cast Film Wuthering Heights Tuai Kritik, Margot Robbie Buka Suara
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar