SuaraBatam.id - Fans Korea di Indonesia siap-siap sambut kedatangan aktor tampan, Lee Jong Suk. Aktor Korea Selatan itu akan datang ke Indonesia dalam acara fan meeting bertajuk Dear. My With.
Fans meeting direncanakan digelar di Jakarta pada 15 Juli 2023. Kabar tersebut sudah diinfokan di akun resmi agensi dan juga Applewood selaku pihak promotor.
Sementara untuk informasi lokasi dan harga tiket belum dirilis. Kedatangan kekasih UI itu dalam rangka tur fans meeting, tidak hanya di Indonesia tetapi juga negara Asia lainnya.
Ini bukan kali pertama Lee Jong Suk datang ke Indonesia. Ia pernah menggelar acara fan meeting di Jakarta pada 2018 lalu di The Kasablanka Hall, Jakarta Selatan.
Baca Juga: Lee Jong Suk Gelar Fan Meeting di Jakarta Juli Mendatang
Fans Lee Jong Suk di Indonesia sepertinya tak sabar menyambut kedatangannya dan berharap tiket fans meeting yang dijual terjangkau.
"Tolong harganya bersahabat aku pengen ngerayain ulang tahun bareng jong suk banget banget banget akan aku usahakan yang paling deket sect nya," tulis netizen.
"WAH GILAAA," kata netizen.
"Yaallah mau ktemu ayang," imbuh netizen.
Baca Juga: Rupawan dan Dermawan! Inilah 7 Artis Korea yang Berdonasi untuk Hari Anak
Berita Terkait
-
Moon Ga Young Konfirmasi Bintangi Drama Baru Bersama Lee Jong Suk
-
Lee Jong Suk Dikonfirmasi Bergabung di Drama 'Seocho-dong', Ini Karakternya
-
Lee Jong Suk Konfirmasi Bintangi Drama Garapan Sutradara Park Seung Woo
-
8 Tahun Berlalu, Lee Jong Suk Kembali Bintangi Drama Korea Garapan Sutradara 'W'
-
Park Bo Gum Ungkap Alasan Bergabung ke The Black Label: Ingin Suasana Baru
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024