SuaraBatam.id - Fakta terbaru datang dari mantan kontestan Produce 101, Lee Ji Han yang sebelumnya dilaporkan menjadi korban dalam tragedi Halloween Itaewon.
Menurut rumor yang beredar, Lee Ji Han ternyata meninggal setelah menyelamatkan seorang gadis kecil.
Pada tanggal 29 Oktober 2022, kerumunan Itaewon di Seoul, Korea Selatan menewaskan lebih dari 150 korban.
Kejadian ini meninggalkan seluruh dunia dalam kesedihan yang mendalam.
Sebagian besar korban tragedi ini adalah orang-orang berusia 20-an dan 30-an, termasuk aktor Lee Ji Han.
Kini, seorang saksi menceritakan kisah aksi heroik sang aktor sebelum meninggal.
Sebelumnya, terungkap bahwa Lee Ji Han tidak pergi ke perayaan Halloween, tetapi pulang dari syuting, dan rumahnya terletak di dalam area Itaewon.
Menurut seorang saksi di tempat kejadian, aktor tersebut melihat seorang gadis kecil terjebak di antara kerumunan saat lewat, dan datang untuk menyelamatkannya.
Pada akhirnya, gadis itu terselamatkan, tetapi aktor itu kehilangan nyawanya.
Sebuah sumber juga mengatakan, keluarga gadis kecil itu telah mengungkapkan rasa terima kasih dan penyesalan mereka terhadap keluarga Lee Ji Han.
Sebelumnya dikabarkan, Lee Ji Han saat ini sedang dalam proses syuting untuk drama MBC “Season of Kokdu”.
Karirnya bermula saat ia mendapatkan perhatian tampil di acara audisi Mnet “Produce 101 Season 2”.
Sejauh ini, sementara berita ini menyebar di media sosial, belum ada konfirmasi resmi dari agensi aktor tersebut.
Meski demikian, netizen mengungkapkan rasa hormat terhadap aktor muda tersebut.
"Dia adalah malaikat yang akan kembali ke surga setelah menyelamatkan satu nyawa. Mulai sekarang, dia akan menjadi bintang yang bersinar di langit," ujar seorang warganet.
Berita Terkait
-
Tali Bendera Putus Semua Panik, Viral Aksi Bocah SD Panjat Tiang Demi Merah Putih
-
Aksi Heroik Damkar Loncat Jembatan Demi Selamatkan Wanita Tenggelam: Korps Cokelat Berani Gak Ya?
-
Kisah Heroik Mamay: Selamatkan Ibu dan Balita dari Maut di KM Barcelona yang Terbakar
-
Kisah Heroik Bripka Cecep, Gugur Usai Selamatkan Warga di Pesta Rakyat Maut Garut
-
Bidan Jadi Sopir Ambulans: Kisah Heroik di Dairi Akibat Efisiensi Anggaran!
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar