SuaraBatam.id - Nilai tukar rupiah hari ini menujukkan pelemahan, sementara dolar AS menguat. Melansir wartaekonomi, kondisi rupiah melemah sebesar -0,03% ke level Rp15.526 per dolar AS pada Jumat, 28 Oktober 2022.
Pelemahan rupiah juga nampak terhadap mayoritas mata uang global lainnya. Rupiah memerah atas dolar Australia (-0,13%), euro (-0,23%), dan poundsterling (-0,04%).
Rupiah hari ini menjelma sebagai mata uang terlemah keempat Asia setelah dolar Taiwan (0,33%), ringgit (0,12%), dan yen (0,10%). Itu artinya, rupiah melemah terhadap won (-0,27%), dolar Singapura (-0,23%), baht (-0,15%), yuan (-0,05%), dan dolar Hong Kong (-0,05%).
Pergerakan rupiah masih dibayangi oleh terpecahnya pendapat pejabat The Fed perihal kenaikan suku bunga acuan AS.
Baca Juga: Soal Kelanjutan Rumah DP 0 Rupiah, Heru Budi Belum Beri Arahan ke Jajarannya
Hal itu terjadi lantaran sebagian pejabat menilai bahwa laju kenaikan suku bunga harus diperlambat karena mengkhawatirkan dampak yang ditimbulkan terhadap pertumbuhan ekonomi AS.
Pasalnya, The Fed sudah menaikkan suku bunga acuan sebesar secara agresif pada tahun ini dan dinilai akan kembali menaikkan suku bunga hingga 75 bps pada pertemuan pekan depan.
Berita Terkait
-
Dolar Naik Rp17.000: Ekonomi Tertekan dan Kita Masih Joget-Joget Saja!
-
Kurs USD Hari Ini di BCA, BRI, Mandiri, CIMB, dan BNI
-
Orang yang Lahir di Weton Ini Diyakini Punya Takdir Jadi Kaya Raya Harta Melimpah
-
Bahaya! JP Morgan Soroti Pernyataan Blunder Pejabat RI, Terbukti IHSG dan Rupiah Anjlok
-
Gawat! Rupiah Hampir Tembus Rp17.000: Efek Trump Bikin Panik Pasar?
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
Pilihan
-
Bodycharge Mematikan Jadi Senjata Rahasia Timnas U-17 di Tangan Nova Arianto
-
Kami Bisa Kalah Lebih Banyak: Bellingham Ungkap Dominasi Arsenal atas Real Madrid
-
Zulkifli Hasan Temui Jokowi di Solo, Akui Ada Pembicaraan Soal Ekonomi Nasional
-
Trump Singgung Toyota Terlalu Nyaman Jualan Mobil di Amerika
-
APBN Kian Tekor, Prabowo Tarik Utang Baru Rp 250 Triliun
Terkini
-
Jadwal Imsakiyah Batam Hari Ini, Berikut Tips Berbuka Sehat Agar Puasa Lancar
-
Longsor Parah Lumpuhkan Akses ke Pelabuhan Utama Lingga, Warga Minta PU Segera Perbaiki Jalan
-
Meutya Hafid Sebut iPhone 16 Lolos Sertifikasi, AirTag Segera Diproduksi di Batam
-
200 Rumah di Lingga Dibekali Panel Surya untuk Perluas Akses Listrik, Kapan Direalisasi?
-
Waspadai Modus Penipuan Jelang Lebaran di Batam, Ini Tips Agar Tak Jadi Korban