
SuaraBatam.id - Adek Erfil Manurung selaku kuasa hukum Rizky Billar mengatakan suami Lesti Kejora itu tak merasa bersalah dengan apa yang telah terjadi.
Menurutnya, aktor sekaligus presenter 27 tahun ini sudah berdamai dengan Lesti Kejora.
"Kenapa tidak menyesali karena dia ni enggak bersalah dia bilang, kenapa enggak bersalah udah damai sama istrinya," jelas Ade Epril selaku kuasa hukum Rizky Billar dikutip dari Hops.id pada Selasa, 11 Oktober 2022.
Adek Efril juga mengatakan bahwa Rizky Billar enggan meminta maaf kepada pihak kepolisian karena merasa tidak memiliki salah apa-apa.
Baca Juga: Dilaporkan KDRT Rizki Billar Sebut 'Permainan Ciamik'
Menanggapi pernyataan itu, Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombespol Endra Zulpan memberikan jawaban bijak. Bagi Zulpan, pengacara Rizky Billar berhak berkata seperti itu.
"Ya itu kan memang hak, boleh saja pengacara berbicara seperti itu, karena namanya juga dia pengacaranya terlapor ya pasti membela kliennya kan begitu," tutur Kombes pol Endra Zulpan.
Meski demikian, menurutnya penyidik bekerja berdasarkan fakta hukum yang ada.
Tentunya pernyataan polisi didukung dengan barang bukti seperti hasil visum Lesti Kejora yang menyatakan adanya kekerasan dalam rumah tangga pasangan yang akrab disapa Leslar tersebut.
"Tapi kan kita, penyidik bekerja berdasarkan fakta hukum yang ada di antaranya keterangan visum tadi yang mengatakan bahwa terjadi kekerasan terhadap korban dibeberapa bagian tubuh," sambungnya.
Baca Juga: Panggilan Kedua, Polisi Minta Rizky Billar Hadiri Pemeriksaan Lusa
Berita Terkait
-
Terombang-ambing dalam Horor dan Realita KDRT dalam Novel Perempuan di Rumah No. 8
-
Bukan Fisik, Paula Verhoeven Sebut Baim Wong Lakukan KDRT secara Mental, Kenali Ciri-cirinya!
-
7 Artis Pernah Jadi Klien Hukum Hotma Sitompul, Ada yang Berhadapan dengan Hotman Paris
-
Rizky Billar Sindir Pengacara dan Oknum Coklat yang Bikin Gaduh Rumah Tangganya Dulu
-
Adegan Dewasa Lesti Kejora dan Rizky Billar Viral, Dicap Salah Tempat dan Bikin Malu
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Geely Indonesia Beri Sinyal Kuat Akan Perkenalkan Geome Xingyuan di GIIAS 2025
-
LDA Keraton Solo: Wacana Pembentukan DIS Sempat Diajukan ke MK
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan