SuaraBatam.id - Berikut spoilers tentang drama Korea Little Women episode 11. Cerita dalam drama yang diperankan oleh Kim Go Eun, Nam Ji Hyun dan Park Ji Hoo ini memiliki alur yang sulit ditebak.
Dikutip dari berbagai sumber, preview episode 11 menampilkan uang Oh In Joo yang menghilang dan berusaha menghubungi Choi Do Il.
Namun, Choi Do Il sulit dihubungi hingga ada dugaan hilangnya uang itu ulah dari Choi Do Il seperti yang disebut Won Sang Ah kepada Oh In Joo.
Park Jae Sang tiba-tiba meninggal dan terdapat anggrek biru di tangannya yang menjadi pertanyaan apakah itu ulah Won Sang Ah atau Choi Do Il.
Kemudian Oh In Joo terlihat di tangkap hingga penjara, terlihat pula sebuah tangan mengambil sepucuk kertas yang mungkin berisikan suatu pesan yang belum diketahui tangan siapa tetapi kemungkinan adalah Oh In Joo.
Buntut kematian suaminya, Won Sang Ah akhirnya diburu oleh wartawan.
Oh In Joo pun mengaku kepada Oh In Kyung ketika Park Jae Sang meninggal, uang miliknya juga ikut menghilang.
Oh In Kyung juga meminta Oh In Joo waspada ketika persidangan bahwa dia tidak tahu menahu tentang uang tersebut.
Ko So Im merasa sangat marah saat pemakaman Park Jae Sang dan mengatakan ingin menghabisi Oh In Kyung dan Oh In Joo.
Baca Juga: Profil Kang Hoon, Si Tampan Ha Jong Ho di Drama Korea 'Little Women'
Namun Won Sang Ah akhirnya menemui Oh In Joo dan membuat Oh In Joo mengingatkan agar tidak menyentuh Oh In Kyung.
Penyesalan pun akhirnya dirasakan Oh In Joo hingga terus menangis di dalam penjara.
Kemudian Oh In Kyung diculik oleh beberapa orang sampai disekap dan dimungkinan hal itu perbuatan Won Sang Ah atau Ko So Im.
Ada kemungkinan, Choi Do Il akan membebaskan Oh In Joo dan membuat Won Sang Ah masuk dalam prangkapnya sendiri.
Kontributor : Maliana
Berita Terkait
-
Ulasan The Price of Confession: Duet Gelap Kim Go Eun dan Jeon Do Yeon
-
The Price of Confession: Jeon Do Yeon dan Kim Go Eun Terlibat Kasus Pembunuhan, Tayang d Netflix
-
Sinopsis dan Fakta Menarik You and Everything Else, Drakor Baru Kim Go Eun di Netflix
-
Tayang Tahun 2026, Kim Go Eun Dikonfirmasi Bintangi Yumi Cells Season 3
-
Sinopsis Film Love in the Big City, Dibintangi Kim Go Eun dan Noh Sang Hyun
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen