SuaraBatam.id - Thariq Halilintar mengungkapkan perasaannya dan menjelaskan awal mula keluarganya pergi dari Indonesia.
Diketahui, orang tua dan adik-adiknya sempat tertahan di luar negeri selama 3 tahun.
Melalui kanal Youtube GA pada kamis, 15 September 2022, Thariq akhirnya menceritakan bahwa keluarganya, Gen Halilintar merencanakan untuk menunaikan ibadah haji bersama-sama.
Namun mereka memilih pergi ke Malaysia terlebih dahulu, sayangnya karena pandemi Covid-19 yang melanda, negara tersebut melakukan lockdown semua tempat.
Akibat peraturan pemerintah di sana, keluarga Gen Halilintar terpaksa harus tinggal di Malaysia hingga waktu yang lama.
Thariq juga mengungkapkan dirinya merasa sangat kehilangan saat keluarganya pergi.
Thariq yang sehari-harinya biasa serumah dengan saudara laki-lakinya kini terpaksa sendiri.
Ia sebenarnya ingin sekali menyusul keluarganya di Negara Malaysia, namun sayang pada saat itu peraturan sangat ketat akibat pandemi Covid-19.
Thariq juga mengatakan banyak yang harus dikerjain di Indonesia, hal itu membuat ia tidak bisa menyusul keluarganya.
Baca Juga: Ibu Thariq Halilintar Ungkap Kriteria untuk Jadi Calon Mantu, Netizen: Fuji Kurang Apa Coba?
“Pertama tuh ngerasa kehilangan ya... kayak ada...,” ungkap Thariq.
“Karena kan lo mau nyusul kan udah gak bisa toh?,” bales GA.
“Gak bisa, karena banyak juga yang harus dikerjain di Indonesia, jadi ngebackup lah, jadi gak bisa nyusul,” jawab Thariq.
Walaupun ia mengatakan sangat sedih dan kehilangan pada saat awal-awal kepergian keluarganya.
Namun akhirnya Thariq merasa terbiasa ditinggal oleh keluarganya, sebab ada sang kakak yaitu Atta Halilintar yang sering mengajaknya bepergian.
Sang kakak juga selalu melibatkan ia dalam beberapa bisnis dan pekerjaannya, dimana hal itu membuat mereka sering bertemu.
Berita Terkait
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Seperti Ayu Aulia, Atta Halilintar dan Kevin Aprilio Rupanya Juga Anggota GBNMI
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar