SuaraBatam.id - Pesulap Merah tampaknya ingin memboyong Hotman Paris untuk melawan somasi dari Rara Pawang Hujan.
Hal itu diketahui dari video yang beredar dimana pengacara kondang Hotman Paris sedang didekati oleh si Pesulap Merah.
Selain itu ia juga berkeinginan membongkar praktik perdukunan di Indonesia.
Pesulap merah meminta petunjuk dari Hotman Paris mengenai ketentuan hukum praktek Perdukunan di Indonesia.
Baca Juga: Alasan Hotman Paris Ogah Dampingi Ferdy Sambo Dan Putri Candrawathi Meski Sempat Bersedia
“Bang, saya mau tanya emang dukun itu ada perlindungan hukumnya?” kata Pesulap Merah dilansir dari Hops.ID pada 6 September 2022.
Lantas Hotman Paris menjawab jika tidak ada payung hukum atau perundangan-undangan mengenai praktik perdukunan.
Hotman Paris mengungkapkan, bahkan dalam draft baru dalam Rancangan Undang-Undang mengenai larangan perdukunan.
“Ada larangan barang siapa yang menjanjikan santet atau membahayakan orang lain itu sudah pidana,” ungkap Hotman Paris.
Lebih lanjut Hotman Paris mengatakan jika membongkar praktik dukun maka itu adalah hal yang mulia.
Baca Juga: Kocak! Hotman Paris Tolak Lamaran Dinar Candy Jadi Aspri, Alasannya Karena Kurang Seksi
“Jika membongkar rahasia perdukunan jika dukun itu menyembunyikan hal tidak benar, dan membuktikan kebenaran adalah hal yang mulia,” kata Hotman Paris.
Pesulap merah mengatakan jika manusia dituntut utuk percaya pada Tuhan masing-masing bukannya percaya kepada dukun.
Pesulap Merah menyayangkan jika masih banyak di luar sana orang yang melakukan ikhtiar dengan cara berkonsultasi dengan dukun.
“Ikhtiar dari mana? Ikhtiar itu bekerja dengan masuk akal. Bukannya mengganti kepercayaan yang tadinya ke Tuhan malah ke orang, itu Musyrik namanya!” kata Pesulap Merah.
Siap dengan Risiko
Pesulap Merah juga mengatakan jika nantinya aksinya bakal mendapat ancaman dari berbagai pihak yang tidak menyukainya. Ia mengakui jika ancaman tersebut datang dari padepokan-padepokan, tetapi tidak ia hiraukan sama sekali.
Pesulap Merah tidak mau menghiraukan apa pun bentuk ancaman yang diterimanya, ia tidak takut karena Tuhannya akan selalu melindunginya.
“Pernah ada yang datang malam-malam cari saya, naik motor, ditanya diam saja, disamperin malah kabur. Ada juga yang cari saya katanya sih dari pedepokan gitu. Dan ya udah saya masih dijaga, saya gak takut sama sekali, karena Saya percaya takdir Allah Tuhan saya Yang Maha Esa,” ungkap Pesulap Merah.
Berita Terkait
-
5 Potret Calon Menantu Hotman Paris Winona, Tampil Memukau dengan Baju Cheongsam dari Desainer Terkenal di Acara Sangjit
-
Razman Arif Nasution Tak Ditahan Meski Sudah Tersangka dan Dilimpahkan ke Kejari: Saya Kooperatif
-
6 Artis Pernah Berseteru dengan Farhat Abbas, Terbaru Denny Sumargo
-
Adu Pendidikan Natalius Pigai vs Hotman Paris, Pengacara Kondang Heran Menteri HAM Minta Anggaran Rp 20 T
-
Hotman Paris Unggah Video Detik-Detik Razman Dilimpahkan ke Kejaksaan: Rasain Kau Duduk Sebagai Terdakwa
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra
-
Bangkitkan Ekonomi Lokal: Desa Wisata Batam Menjadi Ikon Pariwisata di Era Jokowi
-
Jeju Air Buka Rute Incheon-Batam, 3 Kali Seminggu! Cek Jadwalnya