SuaraBatam.id - Citayam Fashion Week menjadi fenomenal hingga menjadi berbincangan hangat publik. Bahkan, kehadirannya dilirik para selebgram dan publik figur.
Diketahui, Citayam Fashion Week awalnya dipakai para remaja pinggiran Jakarta. Mereka menggunakan zebra cross di kawasan Dukuh Atas Jakarta Pusat sebagai arena catwalk.
Pertunjukan ini menjadi viral pertama kali saat para remaja ABG sebagian berasal dari Citayem, Bojong Gede dan Depok beraksi di Jalan Sudirman.
Lokasi Citayam Fashion Week ini pun dapat sebutan baru yakni 'SCBD' kepanjangan dari Sudirman, Citayem Bojong Gede, Depok.
Sepanjang Jalan Sudirman kini tak pernah sepi semenjak ada Citayem Fashion Week. Tren ini pun menjadi sorotan dan banyak publik figur yang mulai datang ikut serta di Citayam Fashion Week.
Namun, hal berbeda akhir-akhir ini justru jadi sorotan para warganet. Lantaran ciri khas Citayam Fashion Week mulai tergeser adanya artis, selebgram dan YouTuber yang datang.
Aji Alfiandi atau lebih dikenal Roy Citayam salah satu remaja yang memulai tren catwalk di zebra cross kawasan Dukuh atas mengatakan bahwa dirinya ada niatan untuk pindah ke PIK.
"Pokoknya bulan-bulan ini kalau gak salah pada pindah ke PIK, semua creator TikTok yang ada di sini. Jadi nanti bakal sepi di sini," dikutip Hops.id--jaringan Suara.com dari YouTube The Maple Media, Minggu (24/7/2022).
Menurut Roy, di Jalan Sudirman sudah mendapat teguran karena membuat kerumunan.
"Padahal bagus, biar tukang jualan penghasilannya semakin banyak", kata Roy.
Berita Terkait
-
Uang Perusahaan Sebesar Rp2,1 Miliar Raib, Selebgram Iymel Laporkan Mantan Karyawannya Dugaan Penggelapan
-
Aset Rea Wiradinata Bakal Dilelang Usai Kasasi Ditolak MA, Noverizky Tri Putra Ucap Syukur
-
Selebgram Sarnanitha Dituntut 9 Bulan Penjara Kasus Spa Plus Plus
-
Profil Fanny Kondoh, Istri Pengusaha Udon yang Hamil Anak Pertama Usai Suami Meninggal
-
8 Momen Wisuda Xaviera Putri dari KAIST Korea, Penampilan Cantiknya Disorot
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Lonjakan Permintaan, Penerbangan BIM-Batam Ditambah untuk Mudik Lebaran
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam 13 Maret 2025
-
Sidak Minyak Kita di Natuna, Benarkah Tak Sesuai Standar?
-
Kronologi Penangkapan Briptu SS di Batam, Terlibat Jaringan Narkoba Internasional Jalur 'Golden Tree Angle'
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Siap Hadirkan Kuliner, Musik, dan Kebersamaan di GBK Senayan