SuaraBatam.id - Melanie Subono mengeluhkah tingkah laku figur publik selama berada di pesawat bersamanya.
Melalui Instagramnya, putri dari promotor kondang Adrie Subono itu menjelaskan tingkah laku si figur publik tersebut.
"Sepanjang perjalanan di udara HP nggak dimatiin. Gak usah diskusi soal teknis, ini ngomong soal peraturan," tulis Melanie Subono.
"Dikasih makan, ambil, taruh, nggak ada ucapan makasih atau apa kek. Dicek/ditanya boarding pass, dijawab, 'Kok kayak kereta api,' tapi bukan pake nada bercanda, nyerahin pun dengan cara nggak sopan," lanjutnya.
Penyanyi 45 tahun itu mengatakan bahwa sosok tersebut sibuk mengecek nama-nama yang berhubungan dengan politik.
Melanie Subono lebih lanjut menyayangkan karena menurut pramugari, si figur publik tersebut sudah biasa berperilaku demikian.
"Nah yang bikin gue sedih bukan cerita tadi tapi bahwa saat gue ngobrol sama pramugari dll, mereka jawab, 'Itu biasa mbaaa,'" ungkap Melanie.
Melanie Subono terus melontarkan kritik atas perilaku sosok yang dimaksud karena dianggap telah merendahkan orang lain.
Banyak yang penasaran siapa sosok terkenal yang dimaksud Melanie Subono karena dalam foto, wajahnya sengaja disensor dengan coretan.
Baca Juga: Ini Dia Jenis Pesawat Wings Air yang Bakal Wira-wiri Purbalingga-Pondok Cabe
Berita Terkait
-
Misteri di Lereng Bulusaraung: Mengapa Pesawat Sehat Menabrak Gunung?
-
DNA Jadi Kunci Terakhir: Polisi Jemput Sampel Keluarga Korban Pesawat Jatuh Lintas Pulau
-
Unggahan Terakhir Pramugari Florencia Lolita Sebelum Tragedi Tuai Sorotan Publik
-
Pengumpulan Sampel Keluarga Korban Pesawat ATR 42-500
-
Pesawat ATR 42-500 Hilang Kontak di Maros Sulsel, Keluarga Penumpang Masih Menunggu Kabar
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya