SuaraBatam.id - Adik perempuan Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril, Zara bertemu dengan Nabila Ishma.
Pertemuan adik dan kekasih Eril tersebut disambut hangat oleh publik lantaran keduanya nampak dekat dan tetap menyambung hubungan baik.
Mereka pun berbagi kebersamaan di Instagram masing-masing untuk menyambut ultah Eril.
Zara dan Nabila Ishma tengah asyik menunjukkan hasil kue pie yang dibuat oleh keduanya, khusus di hari ulang tahun Eril.
Nampak sorotan mata bahagia antara Zara dan Nabila Ishma saling memamerkan hasil kue pie buatan mereka.
Zara terlihat antusias membuatkan kue pie spesial untuk hari ulang tahun kakaknya, sembari mengucapkan rasa cintanya pada Eril.
“Happy birthday dear brother, ily @emmerilkahn,” tulis Zara, dikutip Hops.ID dari akun Instagram @camilliazr pada Sabtu, 25 Juni 2022.
Berbeda dari Zara, Nabila Ishma mengunggah foto berdua dengan Eril hasil jepretan Ridwan Kamil dengan sematkan ucapan haru di hari ulang tahun sang kekasih.
“Heyy, ini harimu @emmerilkahn. Selamat ulang tahun untuk pria paling baik yang pernah aku kenal. Foto pertama diambil oleh om @ridwankamil di perjalanan pagi kami untuk sarapan,” tulis Nabila melalui akun Instagram @nabilaishma.
Baca Juga: Lawatan Biden ke Timur Tengah: Tingginya Harga Minyak Dunia, HAM dan Keamanan Regional
Nabila Ishma juga persembahkan kue pie apel yang dibuatnya bersama Zara yang disebut sebagai kue kesukaan Eril.
“Pokoknya, sesuai permintaanmu, aku dan @camilliazr membuat kue pie apel untukmu! Tapi kita belum tahu bagaimana rasanya. Semoga rasanya enak karena ini kue favoritmu,” ujar Nabila.
Sementara itu, Nabila Ishma berharap di hari ulang tahun Eril ini, sang kekasih selalu dalam lindungan Tuhan dan ditempatkan di Surga.
“Kita semua tahu orang sepertimu, pantas mendapatkan tempat yang sempurna di Surga. Aku mengirimimu banyak doa dan cinta di atas langit. Semoga Allah selalu melindungimu,” terang Nabila.
Berita Terkait
-
Kabar Terbaru Mantan Pacar Almarhum Eril Anak Ridwan Kamil, Segera Menikah?
-
Akun IG Zara Anak Ridwan Kamil Mendadak Hilang di Tengah Perceraian Orangtuanya
-
7 Artis Absen dari Peran Ikoniknya di Sekuel Film, Abimana Aryasatya Tak Lagi jadi Dono
-
Cerita Adhisty Zara Debut Sinetron Beri Cinta Waktu
-
Bukan Cuma Ngobrol, Rayn Wijaya Bongkar Trik Jaga Mood Yesaya Abraham di Lokasi Syuting
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar