SuaraBatam.id - Adik ipar almarhumah Vanessa Angel, Frans Faisal beri tanggapan saat ditanya soal kecurigaan hilangnya akun Instagram sang kakak ipar. Pasalnya, akun Instagram
Akun Instagram mendiang Vanessa Angel hilang. Keluarga Haji Faisal masih mencari tahu dalang dan penyebabnya.
Namun, Bibi Andriansyah Frans Faisal, mengutarakan rasa kecewanya karena akun Instagram Vanessa Angel memiliki makna masing-masing.
"Sedih sih bukan Gala doang yang sedih sebetulnya semuanya sedih. Di situ kenangan banyak banget jadi setiap foto yang dipost ada ceritanya, insya Allah banyak kita tahu juga tentang postingan ka Vanes," kata Frans Faisal dilansir Hops.ID dari YouTube Seleb Oncam News pada Sabtu, 21 Mei 2022.
Frans pun merasa bingung kenapa Instagram itu mendadak hilang. Oleh karena itu, pria yang digosipkan memiliki hubungan spesial dengan Marissya Icha ini meminta bantuan pihak yang sekiranya bisa mengembalikan Instagram Vanessa lagi.
"Kecewa banget sih, bingung juga kok hilang. Aku juga enggak tahu penyebabnya apa, bisa enggak sih balik lagi, kalau bisa balik lagi tolong banget bantuin," tuturnya.
Pasalnya, Gala sering mengobati rasa rindunya terhadap sang ibu dengan melihat berbagai momen di akun Instagram yang hilang itu. "Apalagi Gala senang banget lihat IG ka Vanes kan. Kalau bisa bantin tolong banget bantuin soalnya buat Gala nih, biar Gala bisa lihat mamihnya, lebih baik lagi lah," ujarnya.
Saat ditanya soal kecurigaan terkait sosok yang menghilangkan akun Instagram Vanessa Angel, Frans Faisal tak mau ambil pusing. Dia mengaku tak tahu penyebab kenapa media sosial kakak iparnya bisa lenyap.
"Kalau kecurigaan aku juga enggak tahu nih. Aku enggak bisa nerka-nerka cuman kalau buat yang paham Instagram lebih dalam mohon bantuannya, bisa balikin IG almarhumah," ungkap Frans.
Bagi Frans, akun Instagram Vanessa Angel adalah album kenang-kenangan untuk Gala Sky Andriansyah ketika ibunya masih hidup. Sehingga, akun itu begitu penting bagi Gala dan keluarga.
Baca Juga: Antusias Fans NCT Dream Membludak di Bandara Soekarno Hatta, Warganet Singgung Mirip Train to Busan
"Supaya Gala bisa lihat, aku juga bisa lihat, mamahku juga mamahku nangis. Mungkin Gala bisa lihat itu kan album, album dalam foto kan tapi hilang, hancur lah hati Gala," pungkas Frans Faisal.
Berita Terkait
-
Aura Kasih Edit Profil IG, Disebut Hindari Inisial Nama Lamanya di Isu Ridwan Kamil
-
7 Cara Menjaga Keamanan Akun Instagram agar Tidak Mudah Diretas
-
Cara Mematikan Tanda Status Online di Instagram, Jaga Privasi dengan Mudah
-
Geger Dugaan Kebocoran Data Instagram, Komdigi Panggil Meta: "Keamanan Data Adalah Harga Mati!"
-
Jadi Alat Melakukan Tindak Pidana: Akun IG Laras Faizati Dimusnahkan, iPhone 16 Dirampas Negara
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen