SuaraBatam.id - Amalan lailatul qadar yang banyak diketahui dan dikerjakan umat Islam adalah sholat malam.
Namun selain salat malam, masih ada amalan lain yang bisa dikerjakan di malam Lailatul Qadar.
Bahkan ada pula amalan yang dapat dilakukan oleh wanita haid di malam lailatul qadar. Berikut amalan tersebut.
1. Meningkatkan doa malam lailatul qadar
Nabi Muhammad SAW pernah mengajarkan kepada Sayyidatul Aisyah, “jika engkau mendapati lailatul qadar maka bacalah doa berikut.”
Allahumma Innaka Afuwwun Tuhibbul Afwa Fa’fu Anni
Artinya, “Ya Allah, Engkaulah Yang Maha Memberikan Maaf, Menyukai Maaf, maka maafkanlah segala dosa – dosaku.” (HR. Ahmad)
2. Memperbanyak istighfar
Amalan lailatul qadar berikutnya adalah memperbanyak istighfar. Hal tersebut dilakukan karena sebagai hamba Allah SWT, harus memiliki rasa bahwa memiliki banyak kekurangan dan dosa. Adapun doa istighfar yang bisa dibaca adalah:
Baca Juga: 5 Amalan Sunnah dalam Shalat Idul Fitri, Apa Saja? Ini Penjelasannya
Astaghfirullah, alladzi la ilaha illa huwal hayyul qayyumu wa atuubu ilaih.
Artinya, “Aku memohon ampun kepada Allah, Dzat yang tidak ada sesembahan kecuali Dia. Yang Maha Hidup lagi Maha Berdiri Sendiri.”
3. Meningkatkan dzikir
Adapun dzikir yang bisa dibaca untuk menghidupkan malam lailatul qadar diantaranya, tahlil, tasbihi, tahmid, atau takbir.
Bagi wanita yang sedang haid atau nifas pun diperbolehkan untuk memperbanyak dzikir. Karena tidak bisa sholat, maka amalan lailatul qadar seperti inilah yang dapat dikerjakan mereka.
4. Itikaf di masjid
Berita Terkait
-
Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Tahun 2026, Lengkap Niat, dan Amalan Sunah
-
Amalan Bulan Rajab Menurut Ustaz Adi Hidayat, Evaluasi Total Kualitas Hidup
-
Awal Rajab NU dan Muhammadiyah 2025, Ini Tiga Amalan yang Bisa Dijalankan
-
Apa Saja Amalan Selama Bulan Rajab? Ini Kata Buya Yahya
-
Sambut Maulid Nabi: 10 Untaian Doa Terbaik untuk Ungkapkan Cinta dan Rindu pada Rasulullah
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar