SuaraBatam.id - Masyarakat Tanah Air bangga atas pencapaian Prestasi Niki Zefanya alias NIKI yang berhasil tampil di acara bergengsi, Coachella 2022.
Namun, tak sedikit yang membandingkan keberhasilannya dengan Agnez Mo yang lebih dulu go internasional.
Netizen menganggap Agnes Mo kalah saing dengan NIKI yang berhasil tampil di acara musik bergengsi tersebut. Bahkan, tak sedikit di antara mereka yang mengejek status go internasional yang selama ini disandang oleh Ahnez Mo.
Di tengah ejekan tersebut, mencuat video lawas Agnez Mo yang memberi respon sengit saat dicibir warganet hanya sebagai co-host di red carpet dalam ajang American Music Awards.
"Yaelah elo cuma co-host di red carpetnya aja. Banyak loh (yang ngomong gitu),"ujar Agnez Mo dalam video yang diunggah akun @lambegosiip.
Agnez Mo pun berpikiran bila nyinyiran tersebut sebagai pola pikir yang pendek.
"Yah kalau emang mindset lu kayak gitu bukan tanggungjawab gue. It's just your small mindset," tutur Agnez Mo.
Pelantun Overdose itu tampak sudah lama memendam kekesalan dan menantang warganet tersebut menggantikan posisinya.
"Tapi sebenernya waktu itu aku pengen ngomong gini. Cuma waktu itu gue nggak ngomong saja. Yah ngomongnya di sini. Yah kalau cuman kenapa elo nggak di situ (tampil di American Music Awards)," kata Agnez Mo.
Baca Juga: 4 Potret Selebriti Tanah Air yang Nonton Coachella, Luna Maya Kece Abis!
Cuplikan video Agnez Mo tersebut sontak ramai dibanjiri beragam komentar dari warganet.
"Hidupnya sesempurna apa sih sampek sekelas Agnez dikomen gitu," komentar @rizcha_arieza.
"Lah dikira yang jadi co host red carpet bisa semua orang kali. Mau masuk situ aja ribet nggak semua orang bisa," sahut @a.nisadisti.
"Itu sama kaya kalo kita nagih utang ke orang terus orangnya bilang yaelah cuma duit segitu doang ditagihin. Lah kalo cuman segitu doang kenapa lo minjem," sambung @dhitailik.
Berita Terkait
-
5 Musisi Indonesia Berhasil Tembus Chart Global Spotify, Paling Banyak Tahun ini
-
Dari Jakarta ke Coachella, Gimana Sih Cara NIKI Akhirnya Bisa Mendunia?
-
7 Fakta Hubungan Agnez Mo dan Adam Rosadi, Resmi Pacaran hingga Didesak Jadi Mualaf
-
Bikin Nostalgia! NIKI Ajak Narasikan Romansa Lewat Lagu Every Summertime
-
Girl Group Asli Indonesia, no na Bukan The Next NIKI
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar