SuaraBatam.id - Belanja terkadang membuat lupa diri sehingga membuat pengeluaran membengkak, apalagi kini ada kenaikan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi 11 persen.
Namun, belanja salah satu kegiatan yang digemari banyak orang, tak terkecuali saat bulan Ramadhan.
Financial Planner Nadia Harsya melihat bahwa dengan adanya kenaikan tarif PPN, manajemen keuangan dan menjadi smart shopper merupakan hal penting dalam berbelanja apalagi menjelang ramadhan. Dia kemudian memberikan tips agar belanja tetap hemat.
"Pertama, buat estimasi budget dan list kebutuhan berbelanja, kemudian patuhi itu. Hanya berbelanja apa yang ada di list dan jangan sampai melewati budget yang sudah ditentukan," kata Nadia melalui siaran pers pada Kamis.
Baca Juga: 5 Aplikasi Penghasil Uang Terbaru, Manfaatkan Promo Ramadhan!
Kemudian, Nadia menyarankan untuk menghindari berbelanja di jam-jam atau situasi kritis, misalnya saat Anda merasa lapar. Menurut dia, perasaan lapar kadang-kadang akan membuat seseorang menjadi sangat impulsif ketika berbelanja.
Terakhir, menjadi smart shopper dengan membandingkan harga dan kualitas dari produk yang diinginkan.
"Kini, terdapat banyak sekali opsi untuk membeli barang, jadi perlu menjadi smart shopper dengan membandingkan untuk mendapatkan produk berkualitas dengan harga bersaing," ujar Nadia.
"Dengan itu, budget akan aman dan kebutuhan juga terpenuhi," imbuhnya.
Baca Juga: Masjid Agung Nur Ala Nur Sediakan Makanan Berbuka Puasa Gratis untuk Masyarakat dan Musafir
Berita Terkait
-
Pendidikan Mentereng 3 Anak Shahnaz Haque: dari Dokter hingga Filmmaker
-
Punya Statistik Gila! 3 Pemain Lokal Wajib Starter Timnas Indonesia di Piala AFF 2024
-
Profil Pruistin Aisha, Anak Syahnaz Haque Tak Gengsi Jadi Tukang Parkir saat Kuliah
-
4 Pemain Timnas Indonesia yang Berpotensi Dicoret Shin Tae-yong saat Lawan Jepang
-
Dua Striker Timnas Indonesia Ribut Sebelum Lawan Jepang, Redflag untuk Shin Tae-yong!
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra
-
Bangkitkan Ekonomi Lokal: Desa Wisata Batam Menjadi Ikon Pariwisata di Era Jokowi
-
Jeju Air Buka Rute Incheon-Batam, 3 Kali Seminggu! Cek Jadwalnya