SuaraBatam.id - Olla Ramlan mengakui dirinya merasa tersakiti dalam hubungan rumah tangga dengan Aufar Hutapea.
Diketahui, Ia dan suami sedang proses cerai dan rumah tangganya dengan Aufar Hutapea yang kini sedang berada di ujung tanduk.
"Bagaimana pun aku pernah mencintai dia, aku pernah menyayangi dia. Tapi, aku terluka," tutur Olla Ramlan dilansir dari matamata.
Olla Ramlan ogah membeberkan aib Aufar Hutapea menjadi konsumsi publik.
"Enggak pantes buat seorang istri untuk membuka kejelekan seorang suami," sambungnya.
Walaupun disebut-sebut masih harmonis, Olla Ramlan menegaskan ada rasa sakit yang dialaminya dalam hubungan rumah tangga.
"Orang lain enggak ada yang tahu perasaan aku. Mereka cuma bisa lihat depannya 'oh mereka cocok harusnya sama-sama'. Tapi, aku sakit," ucapnya.
Olla Ramlan berharap bisa berdamai dengan dirinya sendiri menghadapi rasa sakit hancurnya rumah tangga yang dibangunnya.
"Biarkan aku berdamai dengan diriku sendiri. Biarkan aku healing dengan diriku sendiri," katanya.
Baca Juga: Olla Ramlan Curhat Sampai Menangis Ceritakan Soal Aufar Hutapea, Sebut Pernah Cinta Tapi Terluka
Perihal itu, segelintir netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Secantik dia masih dikecewakan," tulis seorang netizen, "Pantes sekarang Olla kurus badanya," ujar netizen lain, "Berat banget suaranya, sedihnya udah dalem banget pasti," ucap netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Andre Taulany Buka-bukaan soal Harapan Baru di 2026: Kawin Lagi!
-
Pilih Cerai dari Ridwan Kamil, Atalia Praratya Ungkap Harapan Baru di 2026
-
Resmi Jadi Duda Setelah Gagal Cerai Berkali-kali, Andre Taulany Ngebet Nikah Lagi di 2026
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Ikrar Talak Telah Sah, Rumah Tangga Na Daehoon dan Jule Resmi Berakhir
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar