SuaraBatam.id - Rezeki memang tak bisa ditebak. Tentunya banyak orang berharap mendapatkan rezeki yang berlimpah.
Namun, lewat sebuah mimpi masih banyak orang mengaitkanya dengan rezeki yang akan didapat, misalnya terkait dengan uang.
Berikut ini ada beberapa arti mimpi terkait rezeki dari pandangan Primbon Jawa.
1. Mimpi Menemukan Uang di Jalan
Apakah kamu pernah bermimpi menemukan uang di jalanan yang gak jelas siapa pemiliknya? Nah, sesuai dengan anjuran dari orang tua terdahulu sesuatu yang bukan hak milik kita gak boleh diambil, lho.
Jika dalam mimpi kamu ga mengambil uang yang terletak di jalan, maka itu pertanda baik. Hal tersebut menandakan kamu sosok yang murah hari sehingga akan datang rezeki besar menghampirinya. Selalu berbuat baik agar rezeki terus mengalir dalam hidupmu.
2. Mimpi Melihat Uang
Menurut tafsiran Primbon Jawa jika kamu mimpi melihat uang merupakan pertanda baik yang harus disyukuri. Pasalnya, hal tersebut menandakan akan datang rezeki menghampirimu dalam waktu dekat.
Saat bangun dari mimpi tersebut, kamu dianjurkan untuk selalu bersyukur kepada Tuhan. Hal tersebut dilakukan agar rezeki senantiasa mengalir dan datang menghampirimu.
3. Mimpi Menemukan Uang Sobek
Uang sobek pada kenyataan sering diabaikan sebab dinilai gak berlaku lagi. Namun, jika memimpikan momen menemukan uang sobek, hal tersebut merupakan pertanda baik.
Baca Juga: Begini Penampakan Uang 1,1 Miliar Milik Indra Kenz yang Disita Polisi
Jika memimpikan hal ini dan kamu sedang mengalami masalah dalam hidup, maka kemungkinan dalam waktu dekat kamu akan mendapatkan solusi dari permasalahan tersebut. Oleh karena itu jangan anggap remeh mimpi menemukan uang sobek sebab dapat membawa keberuntungan padamu.
Berita Terkait
-
Maia Estianty Mimpi Bertemu 3 Nabi, Apa Maknanya? Ini Penjelasan Habib Jafar
-
Penolakan Pembayaran Tunai, Wamendag Tegaskan Uang Cash Masih Berlaku di Pasar
-
CERPEN: Sebuah Panduan Berburu Pelangi
-
Maia Estianty Ungkap Bertemu 3 Nabi dalam Satu Mimpi, Begini Tafsirnya Menurut Habib Jafar
-
Rupiah Perkasa di Selasa Pagi, Tembus Level Rp 16.781
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar