SuaraBatam.id - Aktris Prilly Latuconsina merasa kesal dengan keputusan wasit yang sangat merugikan klub miliknya Persikota Tanggerang saat laga melawan Farmel FC.
Minggu (6/3) berlangsung putaran 16 besar liga 3 yang mempertemukan Persikota Tanggerang vs Farmel FC di stadion Gelora Dekta, Sidoarjo. Pertandingan dimenangkan oleh Farmel FC dengan skor 3-0.
"Wow, Pak Wasit" tulis Prilly disertai emotikon tepuk tangan, di instgramnya @prillylatuconsina96 pada 7 Maret 2022.
Prilly juga mengeluhkan beberapa keanehan yang terjadi selama pertandingan Persikota Tanggerang vs Farmel FC, seperti bola yang seharusnya on side namun malah dianggap offside oleh wasit.
Baca Juga: Anggap Persikota Dicurangi Wasit, Prilly Latuconsina Tegas Bilang Ini ke PSSI
"Keanehan yang terjadi di pertandingan ini onside jadi offside, tidak pelanggaran jadi pelanggaran, harusnya tidak kartu jadi kartu membuat saya sedih sama kondisi sepak bola di Indonesia," keluh Prilly melalui instagram story.
"Saya berharap hal-hal seperti ini tidak terjadi lagi, sangat disayangkan sekali hal seperti ini terjadi @pssi" tulis Prilly yang langsung menandai akun resmi Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI).
Masih merasa kesal, Prilly kembali menuliskan "Its not fair" dan menandai akun instagram PSSI lagi.
Tak hanya melalui instagram story, Prilly juga menuangkan kekesalannya lewat postingan instagram dan kembali menandai akun instagram PSSI.
"Tolong jangan matikan mimpi pemain dan anak anak kebanggaan Indonesia dalam memajukan sepak bola demi kepentingan pribadi @pssi" tulisnya.
Prilly yang masih belum reda dengan kekecewaanya juga sempat mengungkapkan ucapan terima kasih kepada klub Farmel FC atas pertandingan yang menghibur.
"Terima kasih buat @farmelfc sudah menghibur kami dalam pertandingan hari ini! sangat menghibur good luck ya" tulis Prilly.
Meski gagal melaju ke babak 8 besar untuk promosi ke liga 2, Prilly tidak lupa menyemangati klub miliknya agar tidak menyerah.
Berita Terkait
-
Jika Tak Mau Lagi Bela Timnas Indonesia, Negara Mana yang Bisa Diperkuat Elkan Baggott?
-
Emil Audero Selangkah Lagi ke Timnas, "Geng Klimis" Pasukan Garuda Dapatkan Anggota Baru
-
PSSI Umumkan Daftar Pemain Timnas Indonesia Senior, Ini 3 Fakta Menariknya!
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Patrick Kluivert Akui Butuh Ilmu Jordi Cruyff, Tak Pede Pimpin Timnas Indonesia Sendirian?
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Mengenal Sosok Wakapolda Kepri Baru Anom Wibowo, Pernah Diperiksa sebagai Saksi Kasus Firli Bahuri
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam Jumat, 14 Maret 2025
-
Rotasi Besar-besaran di Polda Kepri! Siapa Saja yang Kena Mutasi?
-
Tiket Gratis Pelni di Batam Masih Tersedia, Begini Cara Mendapatkannya
-
Ini Daftar Lengkap 7 Deputi BP Batam yang Baru Dilantik dan Tugas Mereka