SuaraBatam.id - Para penggemar drama "Thirty-Nine" yang dibintangi Son Ye Jin, Jeon Mi Do, dan Kim Ji Hyun sepertinya harus menunggu kelanjutannya.
JTBC mengabarkan drama ini tidak akan tayang pekan depan karena liputan pemilihan presiden di Korea Selatan.
Sebagai gantinya, JTBC akan menayangkan siaran khusus yang merangkum episode 1 hingga 6, sebagaimana dikutip dari Soompi pada Jumat.
"Thirty-Nine" akan kembali tayang sesuai jadwal pada pekan berikutnya, yakni episode 7 pada 16 Maret pukul 22.30 waktu Korea Selatan.
"Thirty-Nine" merupakan drama yang menceritakan tiga orang sahabat yaitu Cha Mi Jo (Son Ye Jin), Jung Chan Young (Jeon Mi Do), dan Jang Joo Hee (Kim Ji Hyun), yang bertemu di tahun kedua sekolah menengah. Dalam drama, diceritakan bahwa menghadapi keadaan tak terduga dalam hidup saat memasuki usia 39 tahun.
Selain ketiga aktris tersebut, "Thirty-Nine" juga dibintangi oleh Yeon Woo Jin, Lee Moo Saeng, dan Lee Tae Hwan. (antara)
Berita Terkait
-
Comeback Akting! Jisung NCT Dream Siap Bintangi Drama Investigasi 'Crash' Musim Kedua
-
5 Drama China Kostum yang Dikabarkan Tayang 2026, Mana yang Paling Dinanti?
-
Sinopsis The Art of Sarah, Lee Jun Hyuk Selidiki Kehidupan Shin Hae Sun yang Penuh Teka-teki
-
Comeback Akting, Jisung NCT Dikonfirmasi Bintangi Drama Korea 'Crash 2'
-
Sinopsis In Your Radiant Season: Drakor Lee Sung Kyung dan Chae Jong Hyeop
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar