SuaraBatam.id - Istri Ustaz Abdul Somad atau UAS, Fatimah Az Zahra Barabud melahirkan anak pertama pada Kamis, 17 Februari 2022. Mereka dikaruniai anak laki-laki.
UAS mengabarkan di Instagram pribadinya @ustadzabdulsomad_official. Di Instagram ia memperlihatkan bayi mungilnya.
Dalam keterangan, UAS mengucap rasa syukur atas kelahiran buah cintanya ke dunia. Namun, ustaz 44 tahun tersebut tak menyebutkan siapa nama buah hatinya.
"Alhamdulillah telah lahir anak laki-laki kami pada pukul 19.15 tadi hari Kamis malam Jumat 17 Rajab 1443 - 17 Februari 2022 berat 3,5 kg panjang 52 cm. Mohon doa semoga menjadi anak solih," tulis UAS di Instagram dilansir Hops.ID pada Kamis, 17 Februari 2022.
Unggahan itu pun menuai banyak ucapan selamat dan rasa syukur dari warganet dalam kolom komentar.
"Alhamdulillah," kata Putra Siregar.
"Alhamdulillah, selaat ustaz atas kelahiran putranya," ujar warganet.
"Semoga kan menjadi penerus dakwah tuan guru," ucap lainnya.
"Ma Sya Allah Tabaarakallah, barakallah tuan Guru. Semoga anaknya jadi anak saleh, penghapal Alquran, dan berbakti kepada kedua orang tua," ujar Taqy Malik.
Baca Juga: Kabarkan Kelahiran Putranya, Ustaz Abdul Somad Banjir Ucapan Selamat
Diketahui, ini merupakan anak pertama UAS dari pernikahannya dengan Fatimah Az Zahra Barabud. Keduanya resmi menikah pada April 2021 lalu.
Pernikahan UAS dan perempuan berusia 19 tahun saat itu diselenggarakan di kediaman Fatimah, di Jombang, Jawa Timur.
Pertemuan UAS dan Fatimah berawal dari K.H Hasan Abdullah Sahal, Pimpinan Pondok Modern Darussalam Gontor Ponorogo, yang juga merupakan kiai di tempat Fatimah Az Zahra menimba ilmu.
Berita Terkait
-
UAS Turun Gunung Luruskan Berita OTT Gubernur Riau: Itu yang Betul
-
Viral Ustaz Abdul Somad Sindir Pedas Orang Tua yang Marah Anaknya Dihukum Guru
-
UAS Umpamakan Hubungan Santri dengan Kiai lewat Mahzab Cinta: Susah Dilogikakan!
-
Ustaz Abdul Somad Bantah Patok Tarif Dakwah Rp40 Juta, Arie Untung Ikut Bersaksi
-
Bukan Sekadar Hadiah, Ini Makna di Balik Peci dan Tasbih Ustaz Abdul Somad untuk Ruben Onsu
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar