SuaraBatam.id - Indonesia punya peluang sebagai pusat pengembagan ekonomi syariah untuk mendorong inklusi keuangan dan memajukan ekonomi negara.
Pandji P Djajanegara, Direktur Syariah Banking Bank CIMB Niaga, peluang tersebut didukung oleh data yang menyatakan bahwa dalam lima tahun terakhir, setiap tahunnya terdapat perkembangan aset sebesar 15%.
"Dari sisi perbankan syariah ada satu hal penting yang harus kita perhatikan yaitu Bagaimana bank syariah itu bisa menjadi tuan rumah di negeri sendiri. Kalau sudah menjadi tuan rumah di negara sendiri, maka kita bisa lebih berpartisipasi di dalam sebagai center of Syariah ekonomi," ujarnya, dikutip dari wartaekonomi, Sabtu 25 Desember 2021.
Dalam webinar bertajuk Sharia Economic and Finance Outlook 2022: Making Indonesia as the Center of the World Sharia Economy yang digelar Warta Ekonomi di Jakarta, Jumat (24/12), Pandji juga mengungkapkan dalam perkembangan finansial dibanding perbankan secara umum, lima tahun belakangan pertumbuhan perbankan tumbuh dengan 6,1%, sementara syariah bisa tumbuh hingga 12% rata-rata per tahunnya.
"Jadi rata-rata praktis hampir setiap tahun kami tumbuh dua kali lipat di perbankan syariah, tapi pertumbuhan dua kali lipat itu secara kita lihat dari sisi positifnya bisa mendongkrak ekonomi secara keseluruhan serta inklusi keuangan," jelasnya.
Berita Terkait
-
Geser Erick Thohir, Rosan Roeslani Jadi Ketua Umum Masyarakat Ekonomi Syariah
-
Menteri Airlangga Dorong Pesantren Menabung Emas di Bullion Bank
-
Gubernur BI : Ekonomi Syariah Indonesia Sejajar dengan Arab Saudi dan Malaysia
-
Indonesia Jadi Pusat Ekonomi Syariah Dunia 2029? Ini Strategi Bank Indonesia
-
Bos Bappenas Usul Pembentukan Ditjen Keuangan Syariah, Targetkan Ekonomi Berkah
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya