SuaraBatam.id - Buah sangat dianjurkan dikonsumsi setiap hari karena kandungan nutrisinya baik untuk tubuh. Namun, tidak semua buah cocok untuk semua orang, terlebih untuk golongan darah tertentu.
Misalnya bagi kamu yang bergolongan darah A. Ada buah tertentu yang enggak boleh dikonsumsi si pemilik golongan darah A.
Melansir dari berbagai sumber (16/12/2021), si pemilik golongan darah A sebaiknya berhati-hati dengan beberapa buah, seperti:
- pisang
- mangga
- jeruk (khususnya jeruk orange dan jeruk keprok)
- pepaya
Pasalnya, keempat buah tersebut dapat mengganggu kesehatan, terutama pada saluran pencernaan. Sebab, kandungan lektin dalam buah tersebut sangatlah tinggi.
Para pemilik golongan darah A cenderung lebih sensitif terhadap kandungan lektin dalam makanan. Lambung pemiliki golongan darah A lebih sedikit memproduksi asam lambung, sehingga kemampuan mencerna makanan sangat terbatas.
Baca Juga: 5 Manfaat Buah Semangka untuk Kecantikan, Ampuh Mencerahkan Kulit!
Buah jeruk keprok bisa menyebabkan iritasi lambung dan menghambat penyerapan beberapa mineral penting pada si pemilik golongan darah A.
Namun, bagi orang Asia yang sudah terbiasa mengonsumsi buah-buahan tropis, mungkin pandangan tersebut enggak menjadi masalah.
Selain empat buah tadi, para pemilik golongan darah A juga disarankan untuk mewaspadai buah-buahan yang berkadar air relatif rendah, seperti durian, nangka, dan cempedak.
Berita Terkait
Terpopuler
- Viral Video Hadirin Tak Tepuk Tangan Saat Nama Jokowi Disebut, Netizen: Orang Semakin...
- Mengintip 4 Mobil Sherly Tjoanda yang Jadi Gubernur Terkaya Indonesia
- Nikita Mirzani Tak Terima Terancam Hukuman 20 Tahun Penjara: Masa Lebih Parah dari Suami Sandra Dewi
- Ayah Kandung El Barack Sempat Telepon Keluarga Jessica Iskandar, Vincent Verhaag: Dia Harus Temui Aku Dulu
- Alat Berat Sudah Parkir, Smelter Nikel PT GNI yang Diresmikan Jokowi Terancam Tutup Pabrik
Pilihan
-
Patrick Kluivert Belum Pilih Asisten Lokal, Erick Thohir Ogah Ikut Campur
-
PSSI Berani Pecat Indra Sjafri? Erick Thohir: Saya Belum Bisa...
-
Peluang Jairo Riedewald Bela Timnas Indonesia Menipis, Erick Thohir: Kami Gak Mau...
-
Megawati Hangestri Tampil Menawan, Red Sparks Hempaskan GS Caltex
-
Perbandingan Spesifikasi Infinix Hot 50 Pro+ vs Redmi Note 14, Duel HP 4G Rp 2 Jutaan Terbaru
Terkini
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Tangkal Kawung Perkenalkan Gula Aren Inovatif untuk Pasar Lokal dan Global
-
Mengenal Songket PaSH: Transformasi Songket Palembang di BRI UMKM EXPO(RT) 2025 yang Go International
-
BRI Dukung Perkembangan UMKM Indonesia dan Meningkatkan Daya Saing
-
Beras SPHP Distop, Harga di Tanjungpinang Terancam Naik?
-
Waspada Buaya Lepas! Wisata Pantai Batam Diimbau Tingkatkan Keamanan Saat Liburan