
SuaraBatam.id - Artis kontroversial Nikita Mirzani merasa baik-baik saja saat ada seruan boikot dirinya di media sosial.
Menanggapi soal petisi pemboikotan melalui @ChangeOrg_ID, Nikita mengaku mendapat banyak keuntungan dari hal tersebut.
"Enggak apa-apa, semakin diboikot semakin naik namanya, kan?" ujar Nikita Mirzani ditemui di kawasan Pesanggrahan, Jakarta Selatan, Senin (13/12/12).
"Semakin digituin cuannya semakin banyak," ucap Nikita Mirzani melanjutkan.
Menurut dia, persoalan tersebut tak terlalu mengusik, hidupnya gak bergantung dengan opini para netizen.
"Mereka lakukan itu terserah, boikot-boikot itu tak akan mempan di Indonesia, kecuali saya melakukan kriminal, membunuh, mencuri, menipu, video syur. Kan keempat itu enggak ada," tutur Nikita Mirzani.
Diketahui bahwa aksi netizen ingin memboikot dirinya lantaran ia kerap menebar kebencian kepada orang lain dan suka berkomentar jelek dengan orang lain.
Berita Terkait
-
Santai Eksepsi Ditolak, Nikita Mirzani Siapkan Strategi Cecar Reza Gladys di Pengadilan
-
Bakal Bertemu di Sidang Pemerasan, Pihak Reza Gladys Minta Nikita Mirzani Jangan Berbelit-belit
-
Reza Gladys Sindir Telak Nota Keberatan Nikita Mirzani: Semuanya Abal-Abal!
-
Dituduh Jual Rumah untuk Bayar Hakim, Nikita Mirzani Tertawa: Kalau Bisa Jual Diri
-
Hakim Tolak Eksepsi Nikita Mirzani, Sidang Kasus Pemerasan Reza Gladys Berlanjut
Terpopuler
- Dirumorkan Bela Timnas Indonesia di Ronde 4, Leeds Bakal Usir Pascal Struijk
- Tak Perlu Naturalisasi, 4 Pemain Keturunan Jebolan Akademi Top Eropa Bisa Langsung Bela Timnas
- Berbalik 180 Derajat, Mantan Rektor UGM Sofian Effendi Cabut Pernyataan Soal Ijazah Jokowi
- Erika Carlina Bikin Geger, Akui Hamil 9 Bulan di Luar Nikah: Ini Kesalahan Terbesarku
- 10 Rekomendasi Kulkas 2 Pintu Harga Rp1 Jutaan, Anti Bunga Es dan Hemat Listrik
Pilihan
-
4 Rekomendasi HP Xiaomi Murah RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Jokowi: Saya Akan Bekerja Keras untuk PSI
-
BREAKING NEWS! Menang Telak, Kaesang Pangarep Pimpin PSI Lagi
-
Karhutla Riau Makin Meluas sampai 'Ekspor' Asap ke Malaysia
-
Singgung Jokowi, Petinggi Partai Sebut PSI Bisa Gulung Tikar, Apa Maksudnya?
Terkini
-
BRI Ingatkan Nasabah Waspadai Phishing Demi Keamanan Transaksi Digital
-
BRImo SIP Padel League 2025: BRI Ajak Generasi Muda Aktif dan Terkoneksi
-
Apresiasi BRILiaN Way, Danantara: Transformasi Culture Perkuat Posisi BRI di Asia Tenggara
-
BRI Dukung Tim LKG Indonesia Berlaga di Gothia Cup, Piala Dunia Remaja
-
BRILiaN Way, Transformasi Culture Menuju One of The Most Profitable Bank in Southeast Asia