SuaraBatam.id - Ajang penghargaan Golden Globe ke-79 yang dijadwalkan akan digelar pada 9 Januari 2022.
Hollywood Foreign Press Association (HFPA) pada Senin (13/12) waktu setempat telah mengumumkan daftar nominasi Golden Globe.
Tak mengejutkan, serial Netflix asal Korea Selatan yang fenomenal, "Squid Game", meraih tiga nominasi, yaitu untuk kategori Best Television Series - Drama, Best Performance by an Actor in a Television Series - Drama, dan Best Performance by an Actor in a Television Supporting Role.
Acara televisi seperti "Hacks" dan "Only Murders in the Building" juga masuk ke dalam jajaran nominasi. Selain itu, ada pula film "Dune" dan "Belfast".
Sedangkan untuk aktor yang termasuk ke dalam daftar nominasi di antaranya Emma Stone dari "Cruella", Lady Gaga dari "House of Gucci", Leonardo DiCaprio dari "Don't Look Up", hingga Lee Jung-jae dan O Yeong-su dari "Squid Game".
Mengutip laman resmi Golden Globe, berikut daftar nominasi Golden Globes 2022:
Best Motion Picture, Drama
“Belfast”
“CODA”
“Dune”
“King Richard”
“The Power of the Dog”
Best Motion Picture, Musical or Comedy
“Cyrano”
“Don’t Look Up”
“Licorice Pizza”
“Tick, Tick … Boom!”
“West Side Story”
Best Director, Motion Picture
Kenneth Branagh, “Belfast”
Jane Campion, “The Power of the Dog”
Maggie Gyllenhaal, “The Lost Daughter”
Steven Spielberg, “West Side Story”
Denis Villeneuve, “Dune”
Best Performance by an Actress in a Motion Picture, Drama
Jessica Chastain, “The Eyes of Tammy Faye”
Olivia Colman, “The Lost Daughter”
Nicole Kidman, “Being the Ricardos”
Lady Gaga, “House of Gucci”
Kristen Stewart, “Spencer”
Best Performance by an Actress in a Motion Picture, Musical or Comedy
Marion Cotillard, “Annette”
Alana Haim, “Licorice Pizza”
Jennifer Lawrence, “Don’t Look Up”
Emma Stone, “Cruella”
Rachel Zegler, “West Side Story”
Best Performance by an Actress in a Supporting Role in any Motion Picture
Caitriona Balfe, “Belfast”
Ariana DeBose, “West Side Story”
Kirsten Dunst, “The Power of the Dog”
Aunjanue Ellis, “King Richard”
Ruth Negga, “Passing”
Best Performance by an Actor in a Motion Picture, Drama
Mahershala Ali, “Swan Song”
Javier Bardem, “Being the Ricardos”
Benedict Cumberbatch, “The Power of the Dog”
Will Smith, “King Richard”
Denzel Washington, “The Tragedy of Macbeth”
Best Performance by an Actor in a Motion Picture, Musical or Comedy
Leonardo DiCaprio, “Don’t Look Up”
Peter Dinklage, “Cyrano”
Andrew Garfield, “Tick, Tick … Boom!”
Cooper Hoffman, “Licorice Pizza”
Anthony Ramos, “In the Heights”
Best Performance by an Actor in a Supporting Role in any Motion Picture
Ben Affleck, “The Tender Bar”
Jamie Dornan, “Belfast”
Ciaran Hinds, “Belfast”
Troy Kotsur, “CODA”
Kodi Smit-McPhee, “The Power of the Dog”
Berita Terkait
-
Deretan Drama dan Film Original Netflix yang Dibintangi Park Hae Soo
-
Kaleidoskop 2025: 7 Drama Korea Original Netflix dengan Cerita Paling Kuat
-
5 Drama Korea Terbaik 2025, When Life Gives You Tangerines Raih Banyak Penghargaan
-
Daftar Nominasi Golden Globes 2026, One Battle After Another Borong 9 Kategori
-
10 Serial TV Paling Viral di Google 2025, Semuanya Wajib Ditonton!
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- iQOO 15R Lolos Sertifikasi Resmi, Harga Diprediksi Lebih Terjangkau
Pilihan
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar