SuaraBatam.id - Air putih memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh. Makanya, kita sangat dianjurkan untuk konsumsi setiap hari.
Namun, selain air putih ada beberapa minuman lainnya yang juga berkasiat untuk dikonsumsi. Bahkan sangat diajurkan diminum pada pagi hari.
Mengutip dari berbagai sumber (9/12/2021), berikut ini beberapa minuman selain air putih yang baik untuk kesehatan. Apa saja? Yuk, simak baik-baik, ya!
Infused water bisa menjadi pilihan untuk minuman sehatmu. Mengonsumsi infused water bisa memberikan nutrisi, seperti vitamin dan mineral yang dapat meningkatkan sistem imunitas tubuh.
Selain air putih, air lemon juga baik dikonsumsi di pagi hari. Air lemon mampu mengatasi dehidrasi, melancarkan pencernaan, mengurangi risiko penyakit jantung, stroke, dan darah tinggi.
Teh hijau cocok dikonsumsi pada pagi hari karena memiliki banyak manfaat untuk tubuh. Minum teh hijau di pagi hari dapat menurunkan berat badan, menetralisir lemak, melancarkan pencernaan, dan membuat tubuh lebih segar.
Baca Juga: 4 Kebiasaan Buruk yang Dapat Merusak Otak, Hentikan Sekarang!
Mengonsumsi air jahe di pagi hari juga baik untuk kesehatan. Minum air jahe mampu mengatasi rasa mual, masuk angin, sakit perut, dan diare.
Minum jus buah atau sayur di pagi hari juga memiliki manfaat untuk tubuh. Pasalnya, minum jus buah atau sayur dapat melancarkan peredaran darah, meningkatkan energi tubuh, dan membuat kulit jadi lebih glowing.
Nah, itulah beberapa minuman selain air putih yang baik dikonsumsi di pagi hari. Cobain deh!
Berita Terkait
-
4 Minuman Sehat yang Cocok Dikonsumsi usai Barbeque-an Saat Tahun Baru 2026
-
Rekomendasi Minuman Sehat untuk Kontrol Diabetes, Ini Perbandingan Dianesia, Mganik dan Flimeal
-
Kapan Waktu Terbaik Minum Teh Hijau? Ketahui agar Manfaat yang Didapat Maksimal
-
Lebih dari Sekadar Air Putih, 5 Manfaat Infused Water untuk Kesehatan
-
Sama-sama Hijau, Ini 5 Perbedaan Mendasar Teh Hijau dan Matcha
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar